Tolak 500 TKA China, Syarief Hasan: Timing Tidak Tepat, Hindari Kegaduhan via tribunnews
kasus positif masyarakat yang terpapar virus per Jumat, 1 Mei 2020 terus bertambah menembus 10 ribu lebih.
Di tengah berbagai berbagai upaya keras yang dilakukan pemerintah dan seluruh elemen masyarakat Indonesia melawan dan meminimalisir laju penyebaran virus, muncul kabar rencana kedatangan sekitar 500 Tenaga Kerja Asing dari China masuk wilayah Indonesia tepatnya ke Sulawesi Tenggara, yang menimbulkan kontroversi di tengah masyarakat.Syariefuddin Hassan.
“Saya berharap di tengah gencarnya pemerintah melakukan upaya pencegahan dengan berbagai aturan yang harus dipatuhi seluruh rakyat, Presiden harus menolak rencana tersebut,. Saya khawatir bila diizinkan masuk, akan menjadi contoh ketidak tegasan pemerintah dalam hal penanganan penyebaran pandemi Covid-19. Apalagi TKA tersebut berasal dari negara yang menjadi epicentrum pandemi,” katanya.
“Ada ketidakadilan jika rencana teralisasi, dirasakan oleh masyarakat terdampak terutama di wilayah Sulawesi Tenggara yang sedang sangat gundah karena kehilangan penghasilan dan sangat membutuhkan pekerjaan secepatnya untuk bertahan di masa pandemi,” tambahnya.menegaskan, bangsa Indonesia tidak menolak dan tidak alergi atau diskirminatif terhadap Tenaga Kerja Asing dari manapun termasuk dari China.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Dua Pekerja Meninggal, 500 Buruh Pabrik Rokok Sampoerna Jalani Rapid Test Covid-19Dua buruh pabrik rokok Sampoerna di Surabaya meninggal dunia karena corona sehingga pekerja lainnya harus diperiksa lewat rapid test. BuruhSampoernapositifcorona
Baca lebih lajut »
Pasien Sembuh Covid 19 di Jakarta Tembus Angka 500 Orang |Republika OnlinePasien sembuh dari Covid 19 di Jakarta berjumlah 562 orang pada Sabtu.
Baca lebih lajut »
Gugus Tugas Covid-19 Luncurkan Portal 'Bersatu Lawan Covid'Menteri Kominfo menjelaskan portal resmi Gugus Tugas covid-19 itu telah dikembangkan agar data-data yang terintegrasi dapat diakses oleh publik dengan visualisasi yang lebih detail.
Baca lebih lajut »
Muslim Syamsuddin Tolak Pemotongan Dana Dayah untuk Covid-19 - Serambi IndonesiaBanyak pimpinan dayah yang mempersoalkan pemotongan dana yang sudah dianggarkan dalam APBA 2020, dialihkan ke penanganan Covid-19.
Baca lebih lajut »
Nasdem DKI Tolak Sekolah Jadi Tempat Pasien Covid-19Keresahan masyarakat tertular Covid-19 akan meningkat, jika sekolah dijadikan tempat isolasi.
Baca lebih lajut »