Tokoh Papua Tengah Minta Pusat Evaluasi Kinerja Pj Gubernur

Indonesia Berita Berita

Tokoh Papua Tengah Minta Pusat Evaluasi Kinerja Pj Gubernur
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 29 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 15%
  • Publisher: 92%

Konflik di Dogiyai saat ini telah membuat wilayah tersebut mati suri karena mandeknya pemerintahan dan aktvitas masyarakat.

MANTAN Bupati Nabire dua periode Isaias Douw meminta pemerintah pusat untuk melakukan evaluasi serius terkait kinerja Penjabat Gubernur Papua Tengah. Pasalnya, menurut dia, selama kurang lebih satu tahun setelah Papua Tengah menjadi provinsi defenitif, tidak ada gebrakan berarti yang dilakukan, utamanya konflik di wilayah tersebut yang tak kunjung selesai.

Kata Isaias, konflik di Dogiyai saat ini telah membuat wilayah tersebut mati suri karena mandeknya pemerintahan dan aktvitas masyarakat. Sementara itu, hampir belum ada kejelasan solusi bagaimana konflik di Dogiyai ini bisa dikelola agar situasi kembali kondusif. "Nabire ini perkotaan tapi bisa ada konflik suku. Selama ini bisa dikendalikan kehidupan sosial itu dengan baik. Tapi sekarang malah ada konflik. Itu jadi pertanyaan kami juga," kata Isaias yang pada Pemilu 2024 mendatang akan maju menjadi Caleg DPR RI Partai Golkar Dapil Papua Tengah.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

mediaindonesia /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Kekeringan di Papua Tengah, Jokowi Minta Bangun Gudang Stok PanganKekeringan di Papua Tengah, Jokowi Minta Bangun Gudang Stok PanganPresiden Joko Widodo (Jokowi) menggelar rapat internal membahas kekeringan di Papua Tengah.
Baca lebih lajut »

BNPB: Status Tanggap Darurat Papua Tengah Diperpanjang, Distribusi Bantuan DilanjutkanBNPB: Status Tanggap Darurat Papua Tengah Diperpanjang, Distribusi Bantuan DilanjutkanBadan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) masih terus melanjutkan upaya penanganan darurat bencana kekeringan di Kabupaten Puncak, Papua Tengah. Hal ini menyusul...
Baca lebih lajut »

Menko PMK ungkap arahan presiden atasi kelaparan di Papua Tengah - ANTARA NewsMenko PMK ungkap arahan presiden atasi kelaparan di Papua Tengah - ANTARA NewsMenko PMK Muhadjir Effendy menjelaskan bahwa pemerintah akan membangun infrastruktur dan sejumlah rencana lain untuk atasi kelaparan di Kabupaten Puncak, Papua Tengah. Tonton selengkapnya:
Baca lebih lajut »

Pemerintah Bakal Bikin Jalan dan Perluas Bandara di Papua TengahPemerintah Bakal Bikin Jalan dan Perluas Bandara di Papua TengahPemerintah saat ini tengah mencari solusi untuk kesulitan pengiriman logistik di beberapa distrik yang ada di Papua Tengah
Baca lebih lajut »

Antisipasi Kekeringan di Papua Tengah Terulang, Pemerintah Siapkan Sejumlah LangkahAntisipasi Kekeringan di Papua Tengah Terulang, Pemerintah Siapkan Sejumlah LangkahSaat ini, dampak kekeringan di Kabupaten Puncak, Papua Tengah, disebut pemerintah sudah teratasi. Setiap hari, 2,6 ton bantuan diturunkan di daerah yang mengalami kekeringan di Puncak. Nusantara AdadiKompas
Baca lebih lajut »

Geram Ada Pejabat yang Coba Tutupi Kelaparan di Papua Tengah, Menko PMK: Ini MentoloGeram Ada Pejabat yang Coba Tutupi Kelaparan di Papua Tengah, Menko PMK: Ini MentoloMenko PMK Muhadjir Effendy menyebut ada oknum pejabat yang mencoba menutupi kasus kelaparan di Papua Tengah dengan dalih warga terkena diare.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-04 02:49:37