TNI menyiapkan Rumah Sakit Lapangan (Rumkitlap) dengan 770 tempat tidur sebagai sarana isolasi yang terpapar Covid-19 di Jakarta.
"Saat ini semua rumah sakit kekurangan Dokter, kalau hanya OTG saja mereka hanya bisa isolasi mandiri di rumah masing-masing dan dengan menempelnya Rumkitlap RSPAD Gatot Soebroto, maka sekarang kita punya 60 dokter umum yang bisa dibagi menjadi 3 shift,” terang Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto dan Kepala BNPB Letjen TNI Ganip Warsito, saat kunjungi Rumkitlap Mobile Field Hospital setingkat Batalyon yang dibangun Yonkes-1/Divif 1 Kostrad berkapasitas 100 tempat tidur di RSPAD Gatot...
Panglima TNI mengatakan Rumkitlap harus ditempat lain, permasalahannya adalah Nakes, Alkes termasuk kebutuhan lainnya. “Seperti AL dan Angkatan Udara juga seperti itu. AU di RS dr. Esnawan Antariksa, sedangkan AL nempel di rumah sakit Mintohardjo, Kostrad Divisi 2 nempel di Soepraoen, ini juga nempel di RSGS. Jadi sudah pas untuk kondisi saat ini,” katanya.
Kapasitas sudah ditambah dengan kapasitas 400 tempat tidur termasuk 8 ruangan bertekanan negatif dengan 25 Nakes dan Rumah Sakit Lapangan Brigif-1 Marinir yang sebelumnya berkapasitas 100 tempat tidur dengan 25 Nakes, kini sudah memiliki kapasitas 150 tempat tidur. Jumlah Rumkitlap TNI AL saat ini menyiapkan 550 tempat tidur.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Di Depan Panglima TNI, KSAD Sebut Rumkitlap RSPAD Siap Rawat Pasien Covid-19Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto bersama Kepala BNPB Letjen TNI Ganip Warsito meninjau kesiapan Rumah Sakit Lapangan (Rumkitlap) RSPAD Gatot Soebroto Jakarta...
Baca lebih lajut »
TNI Tambah Tempat Perawatan Pasien Covid-19TNI berinisiatif mengubah beberapa fasilitas yang dimiliki untuk digunakan sebagai tempat perawatan pasien Covid-19. Salah satunya Wisma Dolos Korps Marinir di Jakarta Pusat. Polhuk AdadiKompas Ednacp
Baca lebih lajut »
Panglima TNI Kekebalan Komunal di Bandung Akhir AgustusSebanyak 200 ribu relawan dan tenaga kesehatan dikerahkan menjadi vaksinator.
Baca lebih lajut »
Kelompok Bersenjata Menembaki Peserta Acara Bakar Batu, TNI dan Polri Langsung MeresponsKelompok bersenjata menembaki peserta acara bakar batu di Ilaga, Kabupaten Puncak, Papua. TNI dan Polri yang bersiaga langsung merespons, sehingga sempat terjadi kontak tembak. KelompokBersenjata
Baca lebih lajut »