Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) mendukung Pemerintah Kota Makassar melakukan pembangunan di Dusun Pongka, Kelurahan Pajjaiang, Kecamatan ...
Makassar - Program TNI Manunggal Membangun Desa mendukung Pemerintah Kota Makassar melakukan pembangunan di Dusun Pongka, Kelurahan Pajjaiang, Kecamatan Biringkanaya, Kota Makassar.
Pengerjaan proyek ini yang dimulai pekan kedua Juli hingga Agustus 2019 menjadi salah satu titik kegiatan TMMD di Sulawesi Selatan. Pemilihan lokasi ini karena akses jalan selama ini masih tanah dan belum ada pengerasan padahal letaknya hanya beberapa kilometer dari akses jalan raya.
Hal itu juga diapresiasi tokoh masyarakat di Dusun Pongka, H Ambo Nai. "Alhamdulillah kampung ini yang merupakan kampung tertua di Sudiang Raya dan belum tersentuh pembangunan jalan sejak penjajahan Belanda hingga kemerdekaan, kini sudah dibangunkan jalan," katanya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Tim Dinas Psikologi TNI AD Mendatangi Rumah Ketua RT, Ada Apa?Kodim 0415/Batanghari mendatangkan Tim Dinas Psikologi TNI AD dalam rangka meninjau lokasi TMMD ke-105 tahun 2019 di Desa Ladang Peris, Kecamatan Bajubang, Kabupaten Batanghari, Provinsi Jambi. TNIAD
Baca lebih lajut »
Gubernur Evaluasi Tata Kelola Pemkot Makassar Soal MutasiPj Wali Kota Makassar, Iqbal Samad Suhaeb mengaku belum bisa berbuat banyak. Saat ini pihaknya masih menunggu keputusan dari KASN untuk tindak lanjut.
Baca lebih lajut »
Pemkot Berencana Serahkan Pengelolaan Makassar F8 ke SwastaEvent tahunan Makassar International Eight Fesival and Forum atau biasa dikenal dengan sebutan F8 rencananya akan dikelola oleh pihak swasta.
Baca lebih lajut »
Tiga kelurahan di Gunungsitoli dapat dana kelurahanMulai tahun ini tiga kelurahan yang ada di Kecamatan Gunungsitoli, Kota Gunungsitoli, Sumatera Utara mendapat dana kelurahan yakni Kelurahan Pasar, ...
Baca lebih lajut »
Alokasi Anggaran Dana Kelurahan Kota Parepare Capai Rp8,6 MiliarAlokasi anggaran tersebut, kata dia, dicairkan bertahap. Di tahap awal dikucurkan kurang lebih Rp4,3 miliar untuk pembangunan sarana dan prasarana kelurahan.
Baca lebih lajut »
Pemkot Bandung Kaji Penarikan Pajak PKLPenarikan pajak bagi PKL sangat memungkinkan menambah pendapatan asli daerah.
Baca lebih lajut »