Timnas Voli Indonesia Yakin Hadirkan Kejutan Lawan Korea Selatan

Indonesia Berita Berita

Timnas Voli Indonesia Yakin Hadirkan Kejutan Lawan Korea Selatan
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 CNNIDdaily
  • ⏱ Reading Time:
  • 40 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 63%

Manajer Timnas Voli Indonesia Loudry Maspaitella yakin bahwa timnya punya peluang untuk meraih kemenangan dalam duel lawan Korea Selatan di Kejuaraan Voli Asia.

"Dibandingkan kalau kita langsung ketemu Jepang atau tuan rumah Iran," ujar Loudry kepada CNNIndonesia.com.

Loudry lalu menyebut bahwa Korea Selatan bukanlah tim dengan level yang jauh di atas Indonesia. Kekalahan Korea Selatan dari Bahrain di AVC Challenge Cup dijadikan contoh.Pada laga di AVC Challenge Cup yang berlangsung di Taiwan bulan Juli lalu, Indonesia sendiri sukses mengalahkan Bahrain dengan skor 3-2 di fase grup. Catatan itulah yang dijadikan dasar keyakinan bahwa Indonesia bisa menghadirkan kejutan lawan Korea Selatan.

Indonesia sendiri memasang target masuk 6 besar di Kejuaraan Voli Asia. Kemenangan atas Korea Selatan bakal membuat Indonesia berhasil memenuhi target tersebut. Indonesia sudah dua kali tampil di Kejuaraan Voli Asia. Di laga pertama, Indonesia kalah tipis 2-3 dari China sedangkan di laga kedua Indonesia berhasil menaklukkan Kazakhstan dengan skor 3-1.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

CNNIDdaily /  🏆 14. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Klasemen Kejuaraan Voli Asia: Indonesia Teratas, Ungguli ChinaKlasemen Kejuaraan Voli Asia: Indonesia Teratas, Ungguli ChinaBerikut klasemen Kejuaraan Voli Asia 2023 usai timnas voli putra Indonesia mengalahkan Kazakhstan, Minggu (20/8).
Baca lebih lajut »

Lolos 12 Besar AVC Championship 2023, Timnas Voli Putra Indonesia Lawan Korea SelatanLolos 12 Besar AVC Championship 2023, Timnas Voli Putra Indonesia Lawan Korea SelatanTimnas voli putra Indonesia berhasil lolos sebagai runner up di Pool C AVC Championship 2023 usai China menang atas Kazakhstan 3-2 pada Senin (21/8/2023).
Baca lebih lajut »

Timnas Voli Indonesia vs Korea Selatan: Misi Tuntaskan Target 6 BesarTimnas Voli Indonesia vs Korea Selatan: Misi Tuntaskan Target 6 BesarTimnas Voli Indonesia datang ke Iran dengan target enam besar. Duel lawan Korea Selatan di babak 12 besar jadi penentu keberhasilan target tersebut.
Baca lebih lajut »

Jumpa Korea Selatan di Babak 12 Besar AVC Championship 2023, Indonesia Bidik 6 BesarJumpa Korea Selatan di Babak 12 Besar AVC Championship 2023, Indonesia Bidik 6 BesarTimnas voli putra Indonesia dipastikan bertemu Korea Selatan di babak 12 besar AVC Championship 2023.
Baca lebih lajut »

Korea Selatan Konfirmasi Lawan Timnas Indonesia U-17 di JakartaKorea Selatan Konfirmasi Lawan Timnas Indonesia U-17 di JakartaTimnas Korea Selatan U-17 memastikan bakal menghadapi Timnas Indonesia U-17.
Baca lebih lajut »

Jadwal Indonesia vs Korea Selatan di Final Twelve Kejuaraan Voli AsiaJadwal Indonesia vs Korea Selatan di Final Twelve Kejuaraan Voli AsiaTimnas Voli Indonesia akan menghadapi Korea Selatan pada final twelve Kejuaraan Voli Asia 2023, Rabu (23/8). Berikut jadwal Indonesia vs Korea Selatan.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-02 23:30:33