Timnas Indonesia sebelumnya kalah 1-3 dari Jepang di Piala Asia 2023. Shin Tae-yong bisa belajar dari hasil itu jelang menjamu Samurai Biru, Jumat (15/11/2024).
di lanjutan Grup C ronde 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia, Jumat di Stadion GBK, Indonesia punya memori kelam saat melawan Samurai Biru. Piala Asia 2023 Jepang sudah unggul satu gol di menit keenam lewat Ayase Ueda, lalu menggandakan keunggulan di menit 52. Di menit ke-88, gol bunuh diri Justin Hubner menambah penderitaan Indonesia.Sandy Walsh sempat memperkecil kedudukan menjadi 1-3 di menit 90+1, tapi gol itu tak mampu menyelamatkan Indonesia dari kekalahan.
Menghadapi Jepang di GBK nanti, Timnas Indonesia harus mewaspadai perubahan taktik Hajime Moriyasu. Di Kualifikasi Piala Dunia 2026 ini, Jepang mengubah formasi menjadi 3-4-3. Skema tiga bek itu juga membuat pertahanan Jepang jadi lebih kuat karena bisa menempatkan banyak pemain saat mode bertahan. Statistik juga membuktikan kekuatan pertahanan Jepang yang baru kebobolan satu gol sepanjang kualifikasi.Gelandang Jepang Takefusa Kubo, bek Seiya Maikuma, gelandang Keito Nakamura, dan penyerang Ayase Ueda berjalan bersama usai pertandingan sepak bola Grup D Piala Asia 2023 antara Jepang dan Indonesia di Stadion al-Thumama, Doha, Qatar, Rabu .
Gol pertama Jepang di Piala Asia 2023 lahir dari blunder Jordi Amat yang menjatuhkan Ayase Ueda di kotak terlarang. Hadiah penalti yang diberikan mampu dikonversi jadi gol oleh Jepang yang mengubah jalannya pertandingan.
Timnas Indonesia Jepang Shin Tae-Yong Piala Asia 2023
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Pemain Timnas Jepang Beri Kesaksian soal Sosok Erick Thohir Jelang Timnas Indonesia di Timnas IndonesiaBerita Pemain Timnas Jepang Beri Kesaksian soal Sosok Erick Thohir Jelang Timnas Indonesia di Timnas Indonesia terbaru hari ini 2024-11-11 21:13:16 dari sumber yang terpercaya
Baca lebih lajut »
Media Jepang Kaget Shin Tae-yong Panggil Pemain Ini untuk Lawan Jepang, Katanya Timnas Indonesia Kini...Berita Media Jepang Kaget Shin Tae-yong Panggil Pemain Ini untuk Lawan Jepang, Katanya Timnas Indonesia Kini... terbaru hari ini 2024-11-04 15:01:27 dari sumber yang terpercaya
Baca lebih lajut »
Jelang Timnas Indonesia vs Jepang, Media Jepang Curigai Jurnalis Indonesia'Media Indonesia banjiri sesi latihan,' ulas media Jepang.
Baca lebih lajut »
Shin Tae-Yong Sindir Bahrain yang Ogah Main di Kandang Timnas Indonesia: Orang Indonesia Itu BaikPelatih timnas Indonesia Shin Tae-Yong menyindir Bahrain yang ogah main di kandang timnas Indonesia.
Baca lebih lajut »
Kata Calvin Verdonk Jelang Timnas Indonesia vs Jepang, Ungkap PerasaannyaBek timnas Indonesia Calvin Verdonk mengutarakan perasaannya jelang timnas Indonesia vs Jepang.
Baca lebih lajut »
Demi Tumbangkan Jepang di SUGBK, Shin Tae-yong Rela Tinggalkan Timnas IndonesiaBerita Demi Tumbangkan Jepang di SUGBK, Shin Tae-yong Rela Tinggalkan Timnas Indonesia terbaru hari ini 2024-10-25 06:03:49 dari sumber yang terpercaya
Baca lebih lajut »