Sumardji menyatakan Timnas Indonesia akan berkumpul pada 31 Agustus 2024
Ketua Badan Tim Nasional , Sumardji memberikan perkembangan terbaru terkait Timnas Indonesia . Skuad Garuda akan melakukan persiapan untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia. Sebelumnya, Sumardji mengabarkan Timnas Indonesia bakal memanggil 26 pemain untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia. Sekarang, ia mengungkapkan kapan Skuad Garuda akan berkumpul. . Skuad Garuda bakal terbang ke Jeddah, Arab Saudi pada 1 Agustus 2024 siang WIB.
Skuad Garuda akan melawan Arab Saudi dalam pertandingan pertama Grup C Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia. Satu dari 26 pemain Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia telah terungkap. Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong memanggil Dimas Drajad. 'Para pemain dari BRI Liga 1 akan berkumpul di Jakarta pada 31 Agustus 2024 lalu pada 1 September 2024 Timnas Indonesia berangkat ke Jeddah,' ujar Sumardji saat dikonfirmasi Bola.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Masa Pendaftaran Pemilihan Rektor UI 2024–2029 Diperpanjang hingga 10 AgustusMasa Pendaftaran Pemilihan Rektor UI 2024–2029 diperpanjang hingga 10 Agustus 2024, dari semula 3 Agustus
Baca lebih lajut »
BI Buka Lowongan Calon Pegawai Muda, Ini Syarat & Cara DaftarnyaPCPM BI Angkatan 39 Akan dibuka sejak 12 Agustus 2024 sampai dengan 17 Agustus 2024.
Baca lebih lajut »
Jadwal Lengkap Kontingen Indonesia di Olimpiade Paris 2024, 26 Juli-11 Agustus 2024Jadwal lengkap pertandingan Kontingen Indonesia di Olimpiade Paris 2024 pada 26 Juli-11 Agustus 2024.
Baca lebih lajut »
Jadwal Badminton Indonesia di Olimpiade Paris 2024, Kamis 1 Agustus 2024Jadwal badminton alias bulu tangkis Indonesia di Olimpiade Paris 2024. Hari ini, Kamis 1 Agustus 2024, ada dua wakil Indonesia yang akan bertanding, mencoba merebut tiket lolos ke babak berikutnya.
Baca lebih lajut »
Jadwal Pertandingan Atlet Indonesia di Olimpiade Paris 2024 Hari Ini, 2 Agustus 2024Jadwal pertandingan atlet-atlet Indonesia di Olimpiade Paris 2024 hari ini, Jumat (2/8/2024).
Baca lebih lajut »
Jadwal Siaran Langsung Indonesia di Olimpiade Paris 2024 di Vidio, 2 Agustus 2024Jadwal atlet Indonesia di ajang Olimpiade Paris 2024 hari ini di Vidio
Baca lebih lajut »