Ketum PSSI, Mochamad Iriawan, mengaku bahwa saat ini pihaknya tengah memikirkan untuk memberikan bonus apabila timnas Indonesia menang atas Thailand. 🇮🇩🦅💪
BOLASPORT.COM - Timnas Indonesia dijanjikan bonus apabila berhasil mengalahkan Thailand dalam laga lanjutan fase Grup A Piala AFF 2022.
Timnas Indonesia akan menghadapi Thailand pada laga ketiga Grup A di Stadion Utama Gelora Bung Karno , Senayan, Jakarta, Kamis . Pertandingan melawan Thailand ini menjadi laga penting untuk timnas Indonesia di ajang dua tahunan tersebut. Sebab saat ini, baik timnas Indonesia maupun timnas Thailand sama-sama mengemas enam poin hasil dari dua laga di Grup A Piala AFF 2022.Meski untuk pemimpin puncak klasemen sementara Grup A saat ini adalah Thailand karena mereka unggul selisih gol atas skuad Garuda.
Untuk itu, apabila tim asuhan Shin Tae-yong ini bisa mengalahkan tim berjulukan Gajah Perang itu Indonesia memiliki peluang lolos ke semifinal lebih besar.Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan mengaku bahwa saat ini pihaknya tengah memikirkan untuk memberikan bonus apabila timnas menang atas Thailand.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Thailand Diterpa Kabar Buruk Jelang Lawan Timnas Indonesia di Piala AFF 2022 - Bolasport.comSkuad Garuda memiliki kesempatan untuk membalas kekalahan mereka di Singapura tahun lalu. Pasalnya, Polking tidak membawa seluruh pemain terbaiknya dan tidak bisa menurunkan salah satu pemain andalannya
Baca lebih lajut »
Piala AFF: Wapres Harap Timnas Indonesia Tiru Timnas MarokoWakil Presiden Ma'ruf Amin optimistis timnas Indonesia bisa menjadi juara di Piala AFF 2022.
Baca lebih lajut »
Jelang Lawan Thailand di Piala AFF 2022, Timnas Indonesia Diminta Tak Jemawa - Pikiran-Rakyat.comSosok penting di PSSI mengungkapkan permintaannya untuk penggawa Timnas Indonesia jelang laga melawan Thailand di Grup A Piala AFF 2022.
Baca lebih lajut »
Timnas Indonesia vs Thailand di Piala AFF 2022, Ini Strategi Shin Tae-yong Demi Raih KemenanganPelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong mengaku sudah memiliki strategi untuk menghadapi Thailand pada laga Grup A Piala AFF 2022 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Kamis (29/12/2022).
Baca lebih lajut »
Lawan Timnas Indonesia di Piala AFF 2022, Pelatih Thailand Ungkap Strategi Bermain Timnya - Pikiran-Rakyat.comThailand dijadwalkan bersua timnas Indonesia pada laga ketiga babak penyisihan Grup A Piala AFF 2022, Kamis, 29 Desember 2022.
Baca lebih lajut »
Timnas Indonesia vs Thailand di Piala AFF: Shin Tae Yong Menyiapkan Strategi KejutanPelatih Timnas Indonesia Shin Tae Yong mulai menyiapkan tim terbaik untuk menghadapi Thailand di Piala AFF 2022.
Baca lebih lajut »