Sebanyak 626 orang warga Tagulandang, Kepulauan Siau Tagulandang Biaro, Sulawesi Utara, dievakuasi ke Minahasa Utara (Minut) pascaerupsi Gunung Ruang ...
Tim SAR Manado mengevakuasi warga Kepulauan Tagulandang Biaro, Sulawesi Utara, yang terdampak erupsi Gunung Ruang, dengan menggunakan kapal KM SAR Bimasena, Kamis . ANTARA/HO-Basarnas
"Hari ini ada 47 orang yang dievakuasi, kemarin pada hari pertama ada 579 orang, jadi total ada 626 orang yang dievakuasi," kata Kepala Kantor SAR Manado Monce Brury dalam keterangan yang diterima di Jakarta, Kamis. Wilayah jangkauan penyisiran meliputi kawasan pesisir mulai dari wilayah Punpente, Tulusan, Mohonsawang, hingga Lamanggo Biaro.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Tim SAR Evakuasi Warga Terdampak Erupsi Gunung Ruang di Pesisir TagulandangLetusan besar Gunung Ruang pada Rabu malam membuat warga kocar-kacir menyelamatkan diri.
Baca lebih lajut »
Gunung Ruang di Sitaro Meletus, 828 Warga Tagulandang DievakuasiKepala Pusat Data, Informasi dan Komunikasi Kebencanaan BNPB Abdul Muhari mengungkapkan, laporan dari BPBD Kabupaten Sitaro, Rabu (17/4/2024), Gunung Ruang kembali erupsi pukul 02:30 Wita dan terjadi hujan abu vulkanik.
Baca lebih lajut »
838 warga akan dievakuasi ke Tagulandang pascaletusan Gunung RuangSebanyak 838 warga yang bermukim di Pulau Ruang akan dievakuasi ke Pulau Tagulandang, Kabupaten Kepulauan Sitaro pascaletusan Gunung Ruang, ...
Baca lebih lajut »
Dampak erupsi Gunung Ruang pegawai-WBP Lapas Tagulandang dievakuasiAkibat dampak erupsi Gunung Ruang, di Tagulandang Kabupaten Kepulauan Sitaro, Sulawesi Utara (Sulut), sejumlah warga binaan pemasyarakatan (WBP) dan pegawai ...
Baca lebih lajut »
Napi Lapas Tagulandang Terdampak Erupsi Gunung Ruang Dievakuasi ke Lapas BitungRombongan tiba di Pelabuhan Fery Munte Likupang, pukul 15.00 Wita dan langsung dibawa ke Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB atau Lapas Bitung menggunakan mobil tranpas.
Baca lebih lajut »
Erupsi Gunung Ruang, Pegawai Lapas Tagulandang dan Napi Dievakuasi ke Minahasa UtaraEvakuasi pegawai dan napi di Lapas Tagulandang dilakukan pada Kamis 18 April 2024 mulai pukul 10.20 Wita.
Baca lebih lajut »