Mabes Polri akan membentuk tim investigasi untuk menyelidiki penyebab tewasnya dua mahasiswa pada aksi demonstrasi di Sulawesi Tenggara
TEMPO.CO, Jakarta - Kepala Divisi Humas Mabes Polri Inspektur Jenderal Muhammad Iqbal mengatakan , kemarin. Iqbal mengatakan tim ini akan terdiri dari gabungan sejumlah pihak.'Tim investigasi gabungan akan bekerja, Polri tentunya, pihak universitas, dan pihak terkait masuk tim investigasi gabungan, untuk membuka apa penyebab meninggalnya dua mahasiswa,' ujar Iqbal saat ditemui di Kantor Divisi Humas Mabes Polri, Jakarta Selatan, Jumat, 27 September 2019.
Dua orang ini sudah bekerja untuk memastikan apakah kesalahan ada kesalahan SOP atau hal lain,' kata Iqbal.Iqbal mengatakan jika terbukti secara ilmiah, pelaku akan dihukum sesuai prosedur. Bahkan jika pelaku adalah aparat sendiri. Namun ia mengingatkan asas praduga tak bersalah juga harus tetap dikedepankan.'Kita tak tahu apakah ada yang bermain. Apakah ada pihak ketiga yang ingin menciptakan martir memicu gelombang kerusuhan lebih besar,' kata Iqbal.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Mabes Polri Investigasi Korban Ketiga Rusuh KendariPolisi menyelidiki tertembaknya seorang ibu dalam rangkaian aksi demo di Kendari.
Baca lebih lajut »
Mabes Polri: Polisi Tidak Boleh Intervensi MediaMabes Polri menekankan, personel polisi tidak diperbolehkan menghalang-halangi kerja jurnalistik. Nasional
Baca lebih lajut »
Mabes Polri Tetapkan 99 Orang Tersangka Demo Ricuh99 orang ditetapkan sebagai tersangka diduga menjadi provokator kericuhan tersebut.
Baca lebih lajut »
Mahasiswa Minta Dikawal Demo ke Mabes, TNI Arahkan ke KodamKapuspen TNI Mayjen Sisriadi menyebut TNI bisa ikut membantu mengamankan aksi jika memang dibutuhkan. Namun ia menegaskan, TNI tak akan masuk politik praktis.
Baca lebih lajut »
Mahasiswa Gelar Aksi Dekat Mabes TNI, Ajak TNI Turun Kawal PergerakanMassa mahasiswa dari sejumlah universitas di wilayah Bandung Raya, Jakarta Barat, menggelar aksi di dekat Mabes TNI, Cilangkap, Jakarta Timur. Mereka
Baca lebih lajut »
Massa Demo Bertahan Dekat Mabes TNI, Lalin MacetMassa yang sempat melakukan demonstrasi dekat Mabes TNI Cilangkap masih bertahan. Lalu lintas di lokasi tersebut macet.
Baca lebih lajut »