Kesibukan terlihat sangat terasa begitu menginjakkan kaki di Bandara Internasional Lombok, NTB. Para agen tours and travel terlihat cekatan menyambut para tamu yang datang dan baru turun dari pesawat. Mereka langsung membawa rombongan tur dengan menggunakan bus yang sudah disiapkan.
“Kalau yang sekarang sudah ndak karuan,” tutur ibu berputra empat ini.
Tentang harga tiket pesawat yang mahal ini juga cukup mengejutkan. Seperti pengakuan Yani, warga asli Lombok, yang kaget melihat harga tiket pesawat Surabaya-Lombok. Jika tiket normal biasanya di bawah Rp 500 ribu, namun saat menjelang pertandingan balapan MotoGP, harganya bisa mencapai Rp 5 juta. Kehadiran event ini juga menjadi berkah tersendiri bagi para penduduk asli NTB. Mereka pun berjualan pernak-pernik kerajinan asli NTB. Seperti kerajinan tenun, gelang, peci, dan lain-lain. Warga juga makin getol menyambut wisatawan dengan tari-tarian tradisional di desa-desa wisata.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Jelang MotoGP Mandalika, Marc Marquez dkk Tiba di LombokPara pebalap selesai mengikuti parade di Jakarta. Marc Marquez dkk. pun kini sudah berada di Lombok untuk persiapan MotoGP Mandalika.
Baca lebih lajut »
Dukung MotoGP Mandalika, 110 Unit Minibus Tiba di LombokSebanyak 110 unit minibus untuk mendukung gelaran MotoGP 2022 di Sirkuit Pertamina Mandalika tiba di Lombok.
Baca lebih lajut »
Video: Berkunjung ke Taman Langit Lombok Jelang MotoGP Mandalika
Baca lebih lajut »
Jelang Ajang MotoGP Mandalika, Cakupan Vaksinasi Lengkap di Lombok Tengah Capai 80 Persen - Pikiran-Rakyat.comPemerintah Lombok Tengah mencatat sebanyak 618.840 warga telah melakukan vaksinasi Covid-19 dosis lengkap.
Baca lebih lajut »
MotoGP Mandalika Tinggal Hitungan Hari, Lombok Tengah Nihil Kasus Covid-19 - Pikiran-Rakyat.comkasus Covid-19 di Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat tercatat nihil atau tidak ada jelang ajang balap MotoGP.
Baca lebih lajut »
Warga Lombok Tengah diajak jadi tuan rumah yang baik MotoGPWakil Bupati Lombok Tengah ajak warga setempat menjadi tuan rumah yang baik penyelenggaraan Pertamina Grand Prix Of Indonesia atau MotoGP, 18-20 Maret 2022, di daerah tersebut karena ajang itu catatan penting sejarah Indonesia.
Baca lebih lajut »