Selain meluncurkan model kendaraan terbaru, MMKSI juga memperkenalkan Pajero Sport Rockford Fosgate Black Edition.
Tangerang, Beritasatu.com - Setelah pekan lalu diperkenalkan di hadapan awak media, PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia akhirnya secara resmi meluncurkan Compact SUV Eclipse Cross, New Outlander PHEV dan New Triton untuk pasar Indonesia, di pembukaan pameran Gaikindo Indonesia International Auto Show 2019.
Sementara, New Triton merupakan model pick-up terbaru Mitsubishi yang dikembangkan dengan konsep Engineered Beyond Tough, mendapatkan perubahan dan pengembangan besar pada sisi desain, performa kendaraan dan teknologi. Di acara peluncuran ini, MMKSI juga mengumumkan harga resmi on the road Jakarta untuk ketiga model terbarunya tersebut. Untuk Eclipse Cross varian Ultimate Red Diamond dibanderol Rp 483.000.000, varian Ultimate Silky White Rp 481.000.000, varian Ultimate Amethyst Black Rp 478.000.000, sedangkan Outlander PHEV dijual Rp 1.289.000.000.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Jumpa Tiga Varian Baru Isuzu mu-X di GIIAS 2019Isuzu keluarkan tiga tipe baru mu-X 4x2 yang siap ramaikan GIIAS 2019.
Baca lebih lajut »
Emery: Arsenal Butuh Tiga atau Empat Pemain BaruLini tengah menjadi salah satu titik yang perlu ditambal oleh Arsenal.
Baca lebih lajut »
Aksi Model-model Cantik Berkebaya di Museum NasionalLewat kegiatan ini, Komunitas Perempuan Berkebaya mengajak para perempuan Indonesia untuk mengenakan kebaya setiap hari Selasa.
Baca lebih lajut »
Mobil Listrik Tesla Model 3 Pangkas Harga Jadi Rp 542,8 JutaMobil listrik Tesla Model 3 merupakan model termurah dari pabrikan Amerika Serikat. Model X seperti milik Bambang Soesatyo dijual Rp 1,18 miliar.
Baca lebih lajut »
Harga Mobil Listrik Tesla Model 3 Turun Jadi Rp 542,8 JutaMobil listrik Tesla Model 3 merupakan model termurah dari pabrikan Amerika Serikat. Model X seperti milik Bambang Soesatyo dijual Rp 1,18 miliar.
Baca lebih lajut »
Waduh, Vokalis Tool Didamprat Bini Justin BieberMaynard James Keenan baru-baru ini didamprat model cantik Heiley Bieber. Pasalnya, vokalis band metal Tool itu dianggap menghina Justin Bieber, suami Hailey JustinBieber
Baca lebih lajut »