Tiga Kulkas Baru Toshiba Siap Sejukkan Momen Ramadan

Indonesia Berita Berita

Tiga Kulkas Baru Toshiba Siap Sejukkan Momen Ramadan
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 89 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 39%
  • Publisher: 92%

Lebih lanjut ia menyatakan, benaman berbagai fitur dalam ketiga kulkas baru Toshiba ini dibuat berdasarkan berbagai temuan harapan masyarakat di Asia, termasuk Indonesia,

MEMASUKI kuartal kedua tahun ini, Toshiba Lifestyle Indonesia meluncurkan tiga koleksi terbaru kulkas dua pintu Toshiba bagi pasar Indonesia.

Bersanding dengan penjagaan kesegaran makanan ini, kebutuhan air dingin dan persediaan es batu muncul sebagai dua hal yang juga menjadi perhatian dalam pilihan sebuah kulkas. Berada pada belahan iklim tropis, menurut Dennis, menjadi pemicu kebutuhan akan dua hal ini. Dari ketiga kulkas tersebut, GR-RT415WE-PMF dan GR-RT465WE-PMF merupakan kedua kulkas serupa dengan perbedaan utama ada pada kapasitasnya. Bila GR-RT415WE-PMF memiliki kapasitas 311 liter, GR RT465WE-PMF tampil lebih bongsor dengan kapasitas simpannya mencapai 337 liter.

“Kenyamanan tak hanya hadir dari kemudahan menikmati air yang sejuk, namun pula pada pencegahan besarnya konsumsi listrik yang terbuang,” ujar Dennis. Pasalnya, menurutnya GR-RT415WE-PMF, pengguna tak perlu lagi membuka tutup pintu kulkas hanya untuk menikmati segelas air sejuk. Tanpa membuka pintu kulkas sama artinya dengan mencegah keluarnya udara dingin dari dalam kabinnya.

Rancangan demikian sengaja dilakukan, untuk memastikan aliran suhu dingin didalam kabin tetap terjaga dalam suhu yang ideal bagi makanan dengan dinamika perubahan suhu yang tak tinggi. “Kunci kesegaran makanan lebih lama bukan hanya pada pendinginan, namun menjaga suhu penyimpanannya relatif dalam tingkatan stabil dengan perubahan tak besar,” ujar Dennis lagi.

Tak perlu kuatir pula dengan daging atau bahan makanan bahari . Cooling Zone yang berbentuk rak khusus pada bagian pendinginan menjadi tempat penyimpanan ideal bagi bahan makanan ini. Dikatakan ideal karena Cooling Zone yang menjadi rak teratas pada bagian pendinginan ini memiliki suhu terjaga dari -1 hingga 1 derajat Celsius. Dengan tingkatan suhu ini, selain serat dan tekstur asli lebih dapat dipertahankan, kandungan nutrisi pun tetap terjaga.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

mediaindonesia /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Saat Tren Pemulihan Ekonomi Global Turun, Ekonomi Indonesia Justru Diharapkan Lebih BaikSaat Tren Pemulihan Ekonomi Global Turun, Ekonomi Indonesia Justru Diharapkan Lebih BaikPerekonomian Indonesia masih ditopang sektor eksternal yang resilience
Baca lebih lajut »

Tammy Abraham Lampaui Rekor Batistuta di AS Roma, Mourinho Minta LebihTammy Abraham Lampaui Rekor Batistuta di AS Roma, Mourinho Minta LebihStriker AS Roma, Tammy Abraham sukses memecahkan rekor gol milik Gabriel Batistuta.
Baca lebih lajut »

Kebijakan Moneter BI Tahun Ini Lebih Diarahkan Jaga StabilitasKebijakan Moneter BI Tahun Ini Lebih Diarahkan Jaga StabilitasKebijakan moneter Bank Indonesia atau BI tahun ini akan lebih diarahkan untuk menjaga stabilitas (pro-stability).
Baca lebih lajut »

UHT Indomilk Kids Rendah Gula, Pilihan Lebih Sehat untuk AnakUHT Indomilk Kids Rendah Gula, Pilihan Lebih Sehat untuk AnakPT Indolakto menghadirkan Indomilk UHT Kids 115 ml terbaru berkadar gula 25 persen lebih rendah dengan rasa cokelat yang sesuai dengan selera anak-anak.
Baca lebih lajut »

Pilih Terbang Lebih Awal dari Kakaknya, Wanita Ini Terhindar Naik Pesawat JatuhPilih Terbang Lebih Awal dari Kakaknya, Wanita Ini Terhindar Naik Pesawat JatuhSeorang wanita mengaku, ia terhindar naik pesawat yang jatuh tersebut karena memilih penerbangan yang lebih awal.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-10 08:34:03