Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengakui, nama-nama calon menteri yang akan duduk di kabinet pemerintahan untuk periode kedua...
Ray menjelaskan, tiga kriteria tersebut setidaknya terbaca dari pidato Jokowi yang disampaikan pada saat kegiatan 'Visi Indonesia' beberapa waktu lalu.
"Maka makna pernyataan Pak Jokowi itu bisa dibaca dalam beberapa bacaan berikut, pertama usia yang muda tidak berarti mereka yang hanya berkutat di usia 40 tahun ke bawah, tapi juga bisa bermakna mereka yang berusia 55 tahun ke bawah," ungkap dia. "Makna terampil dan cekatan dalam mengeksekusi program dan visi dapat berarti mereka yang memang memiliki rekam jejak pekerja yang brilian," ujarnya.
"Khususnya mereka yang sudah terlibat dalam kabinet 2014-2019 serta mantan kepala daerah yang sukses sebelumnya," ucap pengamat politik asal UIN Jakarta ini.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Ke Paloh, Buya Syafii Titip Menteri Petarung di Kabinet JokowiBuya Syafii menyinggung soal kriteria menteri untuk kabinet yang akan dibentuk Presiden Jokowi mendatang.
Baca lebih lajut »
Tiga calon haji Sulbar batal berangkat karena meninggalSebanyak tiga orang calon haji asal Provinsi Sulawesi Barat yang tergabung dalam kelompok terbang (kloter) 33 batal berangkat karena meninggal sebelum ...
Baca lebih lajut »
Kubu Jokowi Belum Terima Informasi soal Calon MenteriKoalisi Jokowi-Ma'ruf Amin belum menerima informasi soal beredarnya nama-nama calon menteri yang diusulkan oleh Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto.
Baca lebih lajut »
Eks Jubir TKN Ungkap Harapan Jokowi pada Parpol soal Calon MenteriPresiden Terpilih Joko Widodo meminta partai politik dan para relawan menyerahkan beberapa nama yang dianggap layak menjadi menteri. calonmenteriJokowi
Baca lebih lajut »
PKB: usulan nama calon menteri diserahkan pada pilihan JokowiPolitisi Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Abdul Kadir Karding mengatakan soal nama-nama kader PKB yang diusulkan sebagai calon menteri, diserahkan kepada ...
Baca lebih lajut »