Tiga Kapal Rampung Docking Lengkapi 26 Kapal Angkutan Lebaran Pelni

Indonesia Berita Berita

Tiga Kapal Rampung Docking Lengkapi 26 Kapal Angkutan Lebaran Pelni
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 SINDOnews
  • ⏱ Reading Time:
  • 44 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 21%
  • Publisher: 51%

Pelni akan mengoperasikan tiga kapal yang telah selesai melakukan pemeliharaan atau docking tahunan untuk melengkapi angkutan...

Pelni akan mengoperasikan tiga kapal yang telah selesai melakukan pemeliharaan atau docking tahunan untuk melengkapi angkutan Lebaran tahun ini yakni 26 kapal trayek nusantara. Foto/Ilustrasi- PT. Pelayaran Nasional Indonesia atau Pelni akan mengoperasikan tiga kapal yang telah selesai melakukan pemeliharaan atau docking tahunan pada angkutan Lebaran 1440 H atau Tahun 2019. Tiga armada terdiri KM. Labobar, kapal tipe 3000 pax, KM. Awu, dan KM.

Sebelum dioperasikan, kapal sudah melakukan sea trial dan dinyatakan laik oleh Biro Klasifikasi Indonesia sebagai lembaga independen untuk keselamatan kapal."Alhamdulillah 26 kapal trayek nusantara dapat melayani mudik Lebaran 1440 H tahun 2019 ini”, kata Yahya Kuncoro di Jakarta, Selasa .Rencananya KM. Labobar akan bertolak dari Pelabuhan Tanjung Priok Rabu menuju Surabaya-Balikpapan-Pantoloan-Bitung-Ternate-Sorong-Manokwari-Nabire-Serui-Jayapura dan kembali ke rute semula.

Beroperasinya tiga kapal yang telah selesai perawatan melengkapi 26 kapal trayek armada nusantara pada angkutan lebaran 2019. Dengan beroperasinya 26 armada secara penuh diharapkan dapat memberikan pelayanan yang maksimal kepada masyarakat. “Permintaan angkutan laut dalam 4 bulan terakhir cukup signifikan. Kami lega seluruh kapal dapat beroperasi”, terang Yahya Kuncoro.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

SINDOnews /  🏆 40. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Kapal Pelni Lebih Banyak Difokuskan Ke Daerah TimurKapal Pelni Lebih Banyak Difokuskan Ke Daerah Timur
Baca lebih lajut »

Pelni Nunukan tambah tiket kapal mudik lebaranPelni Nunukan tambah tiket kapal mudik lebaranPT Pelni Cabang Nunukan, Kalimantan Utara kembali mengajukan penambahan kuota ke pusat setelah kuota tiket untuk penumpang mudik lebaran Idul Fitri 1440 ...
Baca lebih lajut »

Tiket Lebaran Kapal Pelni Masih TersediaTiket Lebaran Kapal Pelni Masih TersediaPT Pelayaran Nasional Indonesia  (Pelni)  akan menambah penjualan tiket untuk mudik Lebaran 1440 H  agar masyarakat yang belum mendapatkan ...
Baca lebih lajut »

KKP Hadang Kapal Asing Lagi, Kali Ini di Laut SulawesiKKP Hadang Kapal Asing Lagi, Kali Ini di Laut SulawesiKapal pengawas perikanan KKP menghadang kapal asing Jepang di Laut Sulawesi tapi akhirnya dilepas lagi.
Baca lebih lajut »

Pelabuhan Dwikora Pontianak siapkan tiga kapal angkutan Lebaran 2019Pelabuhan Dwikora Pontianak siapkan tiga kapal angkutan Lebaran 2019Pelabuhan Dwikora Pontianak, Kalbar, telah menyiapkan tiga kapal penumpang untuk melayani masyarakat yang akan mudik ke kampung halaman mereka guna merayakan ...
Baca lebih lajut »

Tiga Kapal Sabuk Nusantara untuk mudik antarpulau di KepriTiga Kapal Sabuk Nusantara untuk mudik antarpulau di KepriPemerintah siagakan tiga unit Kapal Sabuk Nusantara untuk mengantarkan penumpang yang ingin mudik antarpulau di Provinsi Kepulauan Riau.\r\n\r\nKepala Dinas ...
Baca lebih lajut »

Pelni Kupang: Tidak ada penambahan kuota penumpangPelni Kupang: Tidak ada penambahan kuota penumpangKepala PT Pelayaran Nasional (Pelni) Cabang Kupang, Isak Gerald menegaskan, tidak ada penambahan kuota penumpang pada setiap kapal Pelni dalam melayani ...
Baca lebih lajut »

Jelang Lebaran, Pelni Tambah Penjualan Tiket MudikJelang Lebaran, Pelni Tambah Penjualan Tiket MudikPT Pelayaran Nasional Indonesia (Persero) atau Pelni berencana menambah penjualan tiket untuk mudik Hari Raya Idul Fitri...
Baca lebih lajut »

KP Hiu 05 Hentikan dan Periksa Kapal Ikan Jepang di ZEEI Laut Sulawesi : Okezone NewsKP Hiu 05 Hentikan dan Periksa Kapal Ikan Jepang di ZEEI Laut Sulawesi : Okezone NewsKapal Pengawas Perikanan Hiu 05 memeriksa kapal Jepang di Zona Ekonomi Eksklusif Indonesia pada Jumat 17 Mei 2019 - Nasional - Okezone News
Baca lebih lajut »

'Sabotase' kapal, buntut manuver Amerika Serikat di Timur Tengah?'Sabotase' kapal, buntut manuver Amerika Serikat di Timur Tengah?Hingga kini belum ada pihak yang dituding melakukan 'sabotase' di lepas pantai UEA terhadap empat kapal, termasuk dua kapal minyak Arab Saudi, yang terjadi di tengah ketegangan setelah Amerika Serikat keluar dari perjanjian nuklir Iran.
Baca lebih lajut »

Kapal perang AS berlayar di Laut China Selatan bersengketaKapal perang AS berlayar di Laut China Selatan bersengketaMiliter Amerika Serikat mengakui salah satu kapal perangnya berlayar di dekat pulau Scarborough Shoal yang diklaim China di Laut China Selatan bersengketa ...
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-12 14:40:43