Tidak Tabrakan, Begini Jalannya 2 Kirab Malem Selikuran di Keraton Solo

Indonesia Berita Berita

Tidak Tabrakan, Begini Jalannya 2 Kirab Malem Selikuran di Keraton Solo
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 soloposdotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 22 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 12%
  • Publisher: 51%

Kirab Malem Selikuran untuk memperingati malam ke-21 Ramadan dari Keraton Solo menuju Masjid Agung berlangsung dua kali dalam semalam.

Dua kirab tersebut masing-masing digelar Keraton Solo dan Lembaga Dewan Adat Keraton Solo. PantauanAcara berlangsung meriah dengan sekitar 1.000 tumpeng dikirab dari Kompleks Keraton Solo melalui Jl Supit Urang menuju Masjid Agung. Tumpeng-tumpeng itu lalu didoakan sebelum dibagikan dan disantap bersama-sama., para abdi dalem Keraton Solo peserta kirab Malem Selikuran memakai ageman atau busana hitam putih dan jarit. Abdi dalem keraton keluar dari kompleks keraton sekitar pukul 21.00 WIB.

Jumlah bungkusan nasi tumpeng yang dibagikan saat Kirab Malem Selikuran di Keraton Solo tersebut punya makna tersendiri. Dengan jumlah 1.000 nasi, pembagian nasi tumpeng tersebut merupakan simbol rasa syukur atas keberkahan Allah. Abdi dalem Keraton Kasunanan Surakarta Hadiningrat membawa lampion dan lentera saat mengikuti Hajad Dalem Kirab Malam Selikuran Pasa Tahun Alip 1955 tiba di halaman Masjid Agung Solo, Jumat malam.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

soloposdotcom /  🏆 33. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Round Up Kronologi Lengkap Polisi Wonogiri Ditembak Polisi SoloRound Up Kronologi Lengkap Polisi Wonogiri Ditembak Polisi SoloBegini kronologi lengkap polisi Wonogiri ditembak polisi Solo di Makamhaji, Kartasura, Sukoharjo.
Baca lebih lajut »

Sosok Polisi Wonogiri Ditembak Polisi Solo di Sukoharjo: Muda & JombloSosok Polisi Wonogiri Ditembak Polisi Solo di Sukoharjo: Muda & JombloBegini sosok polisi Wonogiri yang ditembak polisi Solo di mata tetangganya.
Baca lebih lajut »

Warga Jebol Benteng Keraton Kartasura, Keraton Solo Desak Proses HukumWarga Jebol Benteng Keraton Kartasura, Keraton Solo Desak Proses HukumDengan adanya kejadian tersebut, diharapkan penegakan peraturan perundangan terkait cagar budaya akan terus digalakkan.
Baca lebih lajut »

Begini Penampakan Overpass Jl. DI Panjaitan Solo, Sudah Dibuka Lagi...Begini Penampakan Overpass Jl. DI Panjaitan Solo, Sudah Dibuka Lagi...Overpass Jl. DI Panjaitan, Gilingan, Kecamatan Banjarsari, Kota Solo, Jawa Tengah mulai dibuka kembali Kamis (21/4/2022).
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-09 09:10:33