Teten Masduki Ajak 15 Startup Lokal Cari Investor Kakap ke Luar Negeri

Teten Masduki Berita

Teten Masduki Ajak 15 Startup Lokal Cari Investor Kakap ke Luar Negeri
StartupUMKMInvestor
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 45 sec. here
  • 6 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 35%
  • Publisher: 83%

Menteri Koperasi dan UKM Teten Masduki menegaskan upayanya mendukung pengembangan startup lokal.

Termasuk dengan menjembatani akses pembiayaan bagi perusahaan rintisan atau startup di sektor digital dalam negeri.

'Di kami, itu ada program entrepreneur hub, ada sekitar 350 startup digital yang kita inkubasi kita dandanin model bisnisnya, lalu kita pertemukan dengan calon-calon investor,' ujar Teten usai acara Inabuyer Expo 2024, di Smesco Indonesia, Jakarta, Jumat . 'Kemarin saya bawa ke Singapura 15 startup digital yang memang di sektor produksi, banyak yang di sektor agritech sama aquatech. Ini yang memang potensial untuk mendapatkan pembiayaan,' jelasnya.Teten mengatakan, sektor produksi dalam negeri tidak kalah menariknya untuk mendapatkan kucuran dana segar dari investor asing. Maka, dia mendorong lahirnya jagoan startup di bidang agrikultur dan aquakultur yang potensinya cukup besar di Indonesia.

Gandeng DBS BankPada lawatannya ke Singapura itu, dia menggandeng DBS Bank untuk memberikan pembiayaan. Termasuk juga dengan beberapa perusahaan modal ventura lain.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Startup UMKM Investor Investasi

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Ajak 15 Startup ke Singapura, MenKopUKM Sebut Startup Lokal Siap Go GlobalAjak 15 Startup ke Singapura, MenKopUKM Sebut Startup Lokal Siap Go GlobalBerita Ajak 15 Startup ke Singapura, MenKopUKM Sebut Startup Lokal Siap Go Global terbaru hari ini 2024-05-16 19:42:33 dari sumber yang terpercaya
Baca lebih lajut »

Menkop Teten Masduki Tegaskan Tak Ada Larangan Warung Madura Buka 24 JamMenkop Teten Masduki Tegaskan Tak Ada Larangan Warung Madura Buka 24 JamMenteri Koperasi dan UKM Teten Masduki menjamin tidak ada kebijakan rencana untuk membatasi jam operasional warung termasuk warung Madura.
Baca lebih lajut »

Teten Masduki Buka-bukaan Warung Madura Sering Kalah Saing dari Ritel ModernTeten Masduki Buka-bukaan Warung Madura Sering Kalah Saing dari Ritel ModernMenteri Koperasi dan Usaha Kecil Menengah (UKM) Teten Masduki menegaskan posisinya dalam mendukung eksistensi warung kelontong seperti warung Madura
Baca lebih lajut »

VIDEO: Isu Pelarangan Jam Operasional Warung Madura di Bali, Menteri Teten Masduki Buka SuaraVIDEO: Isu Pelarangan Jam Operasional Warung Madura di Bali, Menteri Teten Masduki Buka SuaraBeberapa hari belakangan beredar isu pelarangan jam operasional warung madura di Pulau Bali. Menanggapi isu ini, Menteri Koperasi dan Usaha Kecil Menengah, Teten Masduki buka suara.
Baca lebih lajut »

Jokowi Naikkan Tukin Kemenkop UMKM, Teten Masduki Dapat SeginiJokowi Naikkan Tukin Kemenkop UMKM, Teten Masduki Dapat SeginiPresiden Joko Widodo (Jokowi) resmi meneken aturan kenaikan tunjangan kinerja (tukin) Pegawai Negeri Sipil (PNS) di Kementerian Koperasi dan UMKM.
Baca lebih lajut »

Teten Tegaskan Tidak Ada Larangan Warung Madura Buka 24 Jam di Bali, Ini PenjelasannyaTeten Tegaskan Tidak Ada Larangan Warung Madura Buka 24 Jam di Bali, Ini PenjelasannyaMenteri Teten Masduki beberkan isi Peraturan Daerah yang melarang warung madura beroperasi 24 jam.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-19 07:44:25