Agar tidak tersesat oleh hoaks yang dibungkus informasi unik, simak daftar hoaks berikut ini.
Hoaks yang beredar di media sosial bisa dikemas dengan apa saja agar bisa dipercaya oleh pihak yang menerimanya, salah satunya adalah lewat informasi yang unik.
Video berdurasi 11 detik itu memperlihatkan seekor hewan mirip babi turun dari sebuah truk. Namun, hewan tersebut memiliki tanduk mirip sapi. Benarkah dalam video itu merupakan penampakan hewan hasil kloning babi dengan sapi di China? Simak hasil penelusurannya dalam halaman berikut ini...... 'Penemuan mengejutkan di Hutan HujanAmazon! Tengkorak Raksasa dengan leher terpanjang didunia,' tulis salah satu akun Facebook.
Video Pembangunan Piramida di Mesir oleh RaksasaSebuah video yang diklaim pembangunan Piramida di Mesir oleh manusia raksasa beredar di media sosial. Video tersebut disebarkan salah satu akun Facebook pada 18 Oktober 2024. Tentang Cek Fakta Liputan6.comMelawan hoaks sama saja melawan pembodohan. Itu yang mendasari kami membuat Kanal Cek Fakta Liputan6.com pada 2018 dan hingga kini aktif memberikan literasi media pada masyarakat luas.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Terungkap Hoaks di Balik Pembagian Hadiah Perayaan Ulang Tahun Perusahaan, Simak DaftarnyaMomentum hari ulang tahun perusahaan kerap dijadikan bahan hoaks sebagai modus yang sering kali digunakan untuk menipu masyarakat, agar tidak menjadi korban simak daftarnya dalam artikel berikut ini.
Baca lebih lajut »
Kumpulan Hoaks yang Beredar di Media Sosial Seputar IsraelCek Fakta Liputan6.com pun telah mengungkap beragam hoaks seputar Israel, berikut kumpulan hoaks seputar Israel.
Baca lebih lajut »
Tekan Hoaks Pilkada 2024, Bawaslu Mataram Bentuk Komunitas Anti-HoaksBawaslu Kota Mataram membentuk Komunitas Media Partisipatif Pilkada Anti Hoaks (Kompak) untuk mendukung kesuksesan Pilkada serentak 2024. Komunitas ini berperan dalam penyebaran informasi dan pengawasan kampanye, serta menolak penyebaran hoaks dan ujaran kebencian.
Baca lebih lajut »
Tekan Penyebaran Hoaks Pilkada 2024, Bawaslu Mataram Bentuk Komunitas Anti-HoaksBawaslu Kota Mataram membentuk Komunitas Media Partisipatif Pilkada Anti Hoaks (Kompak) untuk mendukung kesuksesan Pilkada serentak 2024. Komunitas ini berperan dalam penyebaran informasi dan pengawasan kampanye, serta menolak penyebaran hoaks dan ujaran kebencian.
Baca lebih lajut »
Rangkuman informasi hoaks, Prabowo gagal dilantik hingga ibu kota batal pindahJakarta (ANTARA/JACX) – Sejumlah informasi hoaks yang beredar menjelang pelantikan Presiden dan Wakil Presiden Terpilih Prabowo Subianto dan Gibran ...
Baca lebih lajut »
[HOAKS] Pendaftaran Peserta BPJS Kesehatan Tanpa Biaya IuranKepala Humas BPJS Kesehatan Rizzky Anugerah mengatakan, informasi tersebut hoaks dan merupakan modus penipuan.
Baca lebih lajut »