Tersangka Aksi Demo Kenaikan Tarif Masuk TN Komodo Terancam 10 Tahun Penjara - Tribunnews.com

Indonesia Berita Berita

Tersangka Aksi Demo Kenaikan Tarif Masuk TN Komodo Terancam 10 Tahun Penjara - Tribunnews.com
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 tribunnews
  • ⏱ Reading Time:
  • 46 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 51%

Tersangka Aksi Demo Kenaikan Tarif Masuk TN Komodo Terancam 10 Tahun Penjara

Diberitakan sebelumnya, sejumlah pelaku pariwisata di Labuan Bajo mogok kerja selama satu bulan sebagai bentuk protes terhadap penetapan Tarif Masuk TNK.

"Adapun penerapan pasal yang kami kenakaan adalah Undang-Uandang Nomor 1 Tahun 1946 pasal 14 Tentang Peraturan Hukum Pidana atau Pasal 336 Ayat 1 dan Ayat 2 KUHP tentang Kejahatan yang Menimbulkan Bahaya Umum Bagi Keamanan Orang Atau Barang," kata Kapolres Manggarai Barat, AKBP Felli Hermanto dalam konferensi pers diLebih lanjut, terdapat 2 orang aktivis yang masih diamankan di Mapolres Manggarai Barat yakni ER dan L.

"Barang bukti ada pesan lisan yang disampaikan melalui upload video, ada pesan tertulis yang dinyatakan oleh asosiasi, ada 24 asosiasi yang tanda tangan. Dibunyikan dalam ketentuannya ada dilakukan pembakaran," jelasnya.Pihak kepolisian juga telah melakukan pemeriksaan terhadap sejumlah saksi dalam kasus tersebut.

Lebih lanjut, terdapat beberapa orang yang diduga terlibat dalam kasus tersebut masih menjalani wajib lapor ke Mapolres Manggarai Barat

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

tribunnews /  🏆 37. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Ketua Komisi X DPR: Kenaikan Tarif Masuk Taman Nasional Komodo Layak DitundaKetua Komisi X DPR: Kenaikan Tarif Masuk Taman Nasional Komodo Layak DitundaKeputusan menaikkan tarif tiket Taman Nasional Komodo hingga Rp 3.750.000 harus ditunda agar tidak merugikan masyarakat Labuan Bajo yang menjadi pelaku wisata. TamanNasionalKomodo
Baca lebih lajut »

Dede Yusuf Desak Kenaikan Tarif Masuk Pulau Komodo Ditunda: Kaget dan PrihatinDede Yusuf Desak Kenaikan Tarif Masuk Pulau Komodo Ditunda: Kaget dan PrihatinAnggota Komisi X DPR, Dede Yusuf, mendesak pemerintah menunda kenaikan tarif tiket masuk Pulau Komodo dan Pulau Padar yang berlaku mulai hari ini, 1 Agustus 2022. TempoBisnis
Baca lebih lajut »

Gubernur NTT: Perda Tarif Masuk ke Pulau Komodo Segera DitetapkanGubernur NTT: Perda Tarif Masuk ke Pulau Komodo Segera DitetapkanGubernur NTT Viktor Bungtilu Laiskodat segera menetapkan perda tentang penetapan tarif masuk ke kawasan wisata Pulau Komodo.
Baca lebih lajut »

Pemerintah Diminta Tunda dan Kaji Ulang Tarif TN KomodoPemerintah Diminta Tunda dan Kaji Ulang Tarif TN KomodoPemerintah pusat dan pemerintah daerah diminta menunda dan mengkaji ulang kebijakan kenaikan tarif masuk Taman Nasional Komodo.
Baca lebih lajut »

Pelaku Usaha Minta Kenaikan Tiket Masuk Pulau Komodo DitundaPelaku Usaha Minta Kenaikan Tiket Masuk Pulau Komodo DitundaSolusi Kenaikan Tiket Pulau Komodo, Ini Usulan Pelaku Wisata
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-12 08:47:11