Terlalu Banyak Program di APBN Transisi, DPR Minta Pemerintah Fokuskan Rencana Kerja

Makro Berita

Terlalu Banyak Program di APBN Transisi, DPR Minta Pemerintah Fokuskan Rencana Kerja
UtamaBadan Anggaran DprApbn Transisi
  • 📰 hariankompas
  • ⏱ Reading Time:
  • 25 sec. here
  • 8 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 34%
  • Publisher: 70%

Ruang gerak fiskal pemerintah sudah sangat terbatas, bahkan tidak ada lagi ”kemewahan” untuk menjalankan APBN ke depan.

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati berpamitan seusai memberikan pandangan pemerintah saat rapat paripurna DPR di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Senin . Agenda rapat adalah penyampaian pandangan pemerintah terhadap kerangka ekonomi makro dan pokok-pokok kebijakan fiskal Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara tahun anggaran 2025.

Ia khawatir, jika RAPBN 2025 hendak mengakomodasi sekian banyak program prioritas tanpa penajaman, akan banyak target yang nantinya tidak akan tercapai.

Koordinasi rezim Jokowi dan Prabowo itu akan terus dijalin sampai tahap akhir siklus penyusunan anggaran. ”Jadi, tidak ada Angka tersebut lebih kecil dari perkiraan awal tim Prabowo-Gibran bahwa anggaran untuk program makan bergizi gratis akan membutuhkan Rp 100 triliun-Rp 120 triliun untuk pelaksanaan di tahun pertama.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

hariankompas /  🏆 8. in İD

Utama Badan Anggaran Dpr Apbn Transisi Prabowo-Gibran Rapbn 2025 Makan Bergizi Gratis

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

APBN Transisi Jokowi ke Prabowo: Defisit Terlalu Lebar, Banyak KetidakpastianAPBN Transisi Jokowi ke Prabowo: Defisit Terlalu Lebar, Banyak KetidakpastianDefisit RAPBN 2025 berkisar 2,45-2,82 persen terhadap PDB. Rentang atas nyaris mendekati batas maksimal, 3 persen.
Baca lebih lajut »

Ombudsman Soroti Program Mudik Gratis, Banyak Bus Tak TerisiOmbudsman Soroti Program Mudik Gratis, Banyak Bus Tak TerisiOmbudsman menyoroti program mudik gratis yang ternyata banyak bus tidak terisi, padahal banyak masyarakat yang mendaftar.
Baca lebih lajut »

Beban Berat APBN TransisiBeban Berat APBN TransisiTarget defisit APBN 2025 yang terlalu lebar menempatkan pemerintahan baru di posisi sulit untuk bermanuver.
Baca lebih lajut »

Banyak Menteri Protes Anggaran Dipotong, Sri Mulyani: APBN Bisa Jebol!Banyak Menteri Protes Anggaran Dipotong, Sri Mulyani: APBN Bisa Jebol!Sejumlah menteri Kabinet Indonesia Maju mengungkapkan kemarahannya kepada Menteri Keuangan Sri Mulyani karena memotong anggaran biaya operasional untuk tahun 2025 mendatang.
Baca lebih lajut »

Banyak Menteri Protes Anggaran Dipotong, Sri Mulyani: APBN Bisa Jebol!Banyak Menteri Protes Anggaran Dipotong, Sri Mulyani: APBN Bisa Jebol!Sejumlah menteri Kabinet Indonesia Maju mengungkapkan kemarahannya kepada Menteri Keuangan Sri Mulyani karena memotong anggaran biaya operasional untuk tahun 2025 mendatang.
Baca lebih lajut »

Anggota DPR Minta KPK Periksa APBN Kemendikbud, Dinilai Banyak PersoalanAnggota DPR Minta KPK Periksa APBN Kemendikbud, Dinilai Banyak PersoalanPolitisi Partai Demokrat ini meminta agar APBN di Kemendikbud diperiksa mulai dari tahun 2021 hingga 2023.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-16 11:16:17