Terjun Bebas Karier Raheem Sterling: 2022 Tinggalkan Tim Juara Man City, Sekarang Terbuang dari Chelsea

Premier League Berita

Terjun Bebas Karier Raheem Sterling: 2022 Tinggalkan Tim Juara Man City, Sekarang Terbuang dari Chelsea
Liga InggrisBerita Liga InggrisBerita Chelsea
  • 📰 Bolanet
  • ⏱ Reading Time:
  • 24 sec. here
  • 7 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 30%
  • Publisher: 63%

Raheem Sterling kini harus segera mencari klub baru. Tidak ada tempat bagi Sterling di skuad Chelsea yang sekarang. Enzo Maresca baru saja memastikannya.

Kasus Sterling memang cukup mengecewakan. Dia baru berusia 29 tahun dan pernah disebut-sebut sebagai salah satu winger terbaik Inggris. Nahas, sekarang Sterling tidak punya tempat di klub. Situasi ini memuncak akhir pekan lalu, ketika Chelsea berhadapan dengan Manchester City di partai pembuka EPL 2024/2025. Di laga ini, Maresca memutuskan untuk tidak memasukkan nama Sterling ke dalam skuad The Blues.

Saya sudah bicara dengan Raheem bahwa dia akan sulit mendapatkan menit bermain bersama kami,' imbuhnya. Sekarang, kabarnya agen Sterling sedang mencoba menawarkan kliennya ke sejumlah klub di Liga Inggris. Tidak akan mudah bagi Sterling menemukan klub baru. Terlebih, level permainannya pun tidak cukup bagus setahun terakhir. Karier Sterling tampak terus merosot setelah meninggalkan Manchester City. Sterling membela Man City mulai tahun 2015 hingga tahun 2022.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

Bolanet /  🏆 20. in İD

Liga Inggris Berita Liga Inggris Berita Chelsea Chelsea Enzo Maresca

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Raheem Sterling Kembali tidak Masuk Skuad ChelseaRaheem Sterling Kembali tidak Masuk Skuad ChelseaSelain Sterling pemain bertahan Ben Chilwell Wesley Fofana dan Tosin Adarabioyo juga tidak masuk dalam daftar pemain inti Chelsea yang diserahkan ke UEFA
Baca lebih lajut »

Raheem Sterling tidak Masuk Skuad Chelsea untuk Ajang Liga Konferensi UEFARaheem Sterling tidak Masuk Skuad Chelsea untuk Ajang Liga Konferensi UEFAEnzo Maresca mengatakan dirinya ingin mempertahankan Raheem Sterling di Chelsea namun mengakui tidak semua pemain the Blues akan mendapatkan kesempatan bermain
Baca lebih lajut »

5 Destinasi Menarik Raheem Sterling Jika Tinggalkan Chelsea di Musim Panas 20245 Destinasi Menarik Raheem Sterling Jika Tinggalkan Chelsea di Musim Panas 2024Dengan jendela transfer yang hampir ditutup, masa depan Raheem Sterling di Chelsea mulai dipertanyakan setelah pernyataan kontroversial dari agennya.
Baca lebih lajut »

Romelu Lukaku 'Ikut' Kecam Chelsea soal Raheem SterlingRomelu Lukaku 'Ikut' Kecam Chelsea soal Raheem SterlingRomelu Lukaku ketahuan ikutan mengecam kebijakan transfer Chelsea, terkait situasi Raheem Sterling. Hal itu terlihat dari aktivitas media sosialnya.
Baca lebih lajut »

Terisih di Chelsea, 5 Klub yang Bisa Tampung Raheem SterlingTerisih di Chelsea, 5 Klub yang Bisa Tampung Raheem SterlingRaheem Sterling tidak masuk skuad Chelsea saat menghadapi Manchester City. Kini masa depan Sterling di Stamford Bridge menjadi diragukan.
Baca lebih lajut »

Raheem Sterling Minta Kepastian usai Tidak Masuk Skuad Chelsea vs Manchester CityRaheem Sterling Minta Kepastian usai Tidak Masuk Skuad Chelsea vs Manchester CityRaheem Sterling meminta kejelasan terhadap masa depannya di Chelsea setelah namanya tidak ada di dalam skuad pertandingan pembuka Liga Inggris 2024/2025 melawan Manchester City, Minggu (18/8/2024).
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-19 19:12:03