Terima Pengurus ABUJAPI, Ketua MPR RI Bamsoet Dorong Peningkatan Profesionalisme Satuan Pengaman

Bamsoet Berita

Terima Pengurus ABUJAPI, Ketua MPR RI Bamsoet Dorong Peningkatan Profesionalisme Satuan Pengaman
ABUJAPISatpamKilas MPR
  • 📰 tribunnews
  • ⏱ Reading Time:
  • 70 sec. here
  • 7 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 45%
  • Publisher: 51%

Terima pengurus ABUJAPI, Ketua MPR RI Bamsoet bekerja sama untuk mendorong peningkatan profesionalisme dan keterampilan satpam.

Ketua MPR RI sekaligus Wakil Ketua Umum Partai Golkar dan Ketua Umum Perkumpulan Pemilik Izin Khusus Senjata Api Beladiri Indonesia Bambang Soesatyo menerima pengurus Asosiasi Badan Usaha Jasa Pengamanan Indonesia , di Jakarta, Senin .

- Ketua MPR RI sekaligus Wakil Ketua Umum Partai Golkar dan Ketua Umum Perkumpulan Pemilik Izin Khusus Senjata Api Beladiri Indonesia Bambang Soesatyo diangkat menjadi Wakil Ketua Dewan Pembina Asosiasi Badan Usaha Jasa Pengamanan Indonesia , mendampingi Kapolri sebagai Ketua Dewan Pembina.

Ketua DPR RI ke-20 dan mantan Ketua Komisi III DPR RI bidang Hukum, HAM, dan Keamanan ini juga mendorong sekaligus memfasilitasi kerjasamadengan FKPPI, Persatuan Putra Putri Angkatan Udara , Forum Komunikasi Putra Putri Angkatan Laut , Himpunan Putra-Putri Keluarga Angkatan Darat , Keluarga Besar Putra-Putri Kepolisian Republik Indonesia .

Hal ini bertujuan untuk membuka jalan bagi berbagai kalangan keluarga besar TNI-Polri terlibat dalam memajukan industri dan ekosistem usaha Satpam. Sekaligus membuka kesempatan kepada keluarga besar TNI-Polri yang ingin berprofesi menjadi Satpam.satpam, butuh berbagai persyaratan yang tidak mudah seperti keterampilan bela diri hingga kecerdasan emosional.

"ABUJAPI juga sedang menyelesaikan struktur dan skala upah satpam. Dengan demikian, Badan Usaha Jasa Pengamanan sebagai usaha alih daya akan memiliki panduan dalam menentukan remunerasi satpamnya sesuai kompetensi, masa kerja, pendidikan, golongan/jabatannya dan jenis risiko pengamanannya. Sehingga Satpam Indonesia bisa semakin mulia dan sejahtera," pungkas Bamsoet.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

tribunnews /  🏆 37. in İD

ABUJAPI Satpam Kilas MPR Kilas Kementerian

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Ketua MPR RI Bamsoet Terima Penyematan PIN Sebagai Wakil Ketua Dewan Pembina IKA UNPADKetua MPR RI Bamsoet Terima Penyematan PIN Sebagai Wakil Ketua Dewan Pembina IKA UNPADBambang Soesatyo menerima penyematan PIN sebagai Wakil Ketua Dewan Pembina Ikatan Alumni (IKA) UNPAD menggantikan (almarhum) Fahmi Idris.
Baca lebih lajut »

Sosialisasi Empat Pilar MPR RI bersama PPPAU, Ketua MPR RI Ajak Perkuat Nilai-Nilai KebangsaanSosialisasi Empat Pilar MPR RI bersama PPPAU, Ketua MPR RI Ajak Perkuat Nilai-Nilai KebangsaanRerie mengungkapkan bahwa Upaya meningkatkan daya adaptasi dunia pendidikan nasional harus konsisten dilakukan untuk meningkatkan daya saing nasional
Baca lebih lajut »

Terima Pengurus Dewan Pimpinan Pusat LDII, Ketua MPR RI Bamsoet Dukung Sekolah Virtual KebangsaanTerima Pengurus Dewan Pimpinan Pusat LDII, Ketua MPR RI Bamsoet Dukung Sekolah Virtual KebangsaanKetua MPR RI Bambang Soesatyo mendukung diselenggarakannya Sekolah Virtual Kebangsaan yang digagas DPP LDII
Baca lebih lajut »

Terima Menteri Agama, Ketua MPR RI Bamsoet Apresiasi Pelaksanaan Ibadah Haji Jemaah IndonesiaTerima Menteri Agama, Ketua MPR RI Bamsoet Apresiasi Pelaksanaan Ibadah Haji Jemaah IndonesiaBambang Soesatyo mengapresiasi kinerja Kementerian Agama (Kemenag) dalam pelaksanaan ibadah haji tahun 1445H/2024 M.
Baca lebih lajut »

Terima Pengurus GPII, Ketua MPR Ajak Jaga Kondusifitas Menjelang Pilkada SerentakTerima Pengurus GPII, Ketua MPR Ajak Jaga Kondusifitas Menjelang Pilkada SerentakJPNN.com : Ketua MPR RI Bambang Soesatyo mengingatkan Pilkada Serentak 2024 akan diikuti sebanyak 37 provinsi, serta 508 kabupaten/kota.
Baca lebih lajut »

Terima Dubes Kazakhstan, Ketua MPR Dukung Kerja Sama Sister City Astana-IKN NusantaraTerima Dubes Kazakhstan, Ketua MPR Dukung Kerja Sama Sister City Astana-IKN NusantaraJPNN.com : Ketua MPR Bambang Soesatyo alias Bamsoet menerima kunjungan Duta Besar Kazakhstan untuk Indonesia H.E. Mr. Serzhan Abdykarimov di Jakarta
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-22 08:27:05