Tepis Ada Relawan Membelot ke Gibran, PDIP: 100 Persen Pendukung Loyal kepada Ganjar

Indonesia Berita Berita

Tepis Ada Relawan Membelot ke Gibran, PDIP: 100 Persen Pendukung Loyal kepada Ganjar
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 51 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 24%
  • Publisher: 83%

Wakil Ketua Tim Pemenangan Nasional (TPN) Ganjar Pranowo-Mahfud MD, Ahmad Basarah mengklaim ribuan organisasi relawan yang tergabung dalam Tim Koordinasi Relawan Pemenangan Pilpres (TKRPP) tetap solid.

Hal itu disampaikan, Basarah saat hadir memberikan sambutan dalam acara konsolidasi TPN bersama sejumlah organisasi relawan yang digelar di kawasan Jakarta Pusat, Kamis malam.

Data itu diambil dari hasil monitoring terbaru, Pasca, Walikota Solo, Gibran Rakabuming Raka yang resmi mendaftar mendampingi Prabowo Subianto sebagai Cawapres, pada Rabu kemarin "Dari jumlah tersebut kami identifikasi berdasarkan ruang lingkup kerja masing-masing relawan, ada yang menggarap segmen gen z, millennial, guru, buruh, tani nelayan, akademisi, kesehatan, emak-emak, medsos dan lain-lain," sebutnya.

Pendukung PDIP bernama Roby mengaku merupakan pendukung Gibran. Dia bersama rekan-rekannya hendak ikut mengantarkan Prabowo-Gibran mendaftar ke KPU. Ia membantah kedatangannya untuk bentrok dengan pendukung Prabowo-Gibran.Berdasarkan pantauan, para pendukung menggunakan pakaian beraneka ragam dari putih, kuning hingga biru. Mayoritas bergambar wajah Prabowo.

4 dari 4 halamanRute Prabowo-GibranKompleks kantor KPU RI sendiri terihat sudah diblokade. Jalur lalu lintas di kedua arah sudah ditutup sehingga motor-mobil dialihkan dan hanya bisa dilewati oleh pejalan kaki.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Klaim 1.620 Organ Relawan Gabung, Tim Pemenangan Ganjar: Terbagi 3 KlusterKlaim 1.620 Organ Relawan Gabung, Tim Pemenangan Ganjar: Terbagi 3 KlusterRibuan relawan menurut timses Ganjar terbagi dalam tiga kluster yaitu tingkat pusat, provinsi, dan kabupaten/kota.
Baca lebih lajut »

Profil Rambun Tjajo, Ketua Relawan Jokowi yang Masuk Tim Pemenangan Ganjar-MahfudProfil Rambun Tjajo, Ketua Relawan Jokowi yang Masuk Tim Pemenangan Ganjar-MahfudRambun Tjajo diketahui merupakan loyalis Presiden Joko Widodo (Jokowi). Kini Rambun Tjajo masuk dalam daftar TPN Ganjar Mahfud.
Baca lebih lajut »

Komisaris PLN hingga Relawan Jokowi Masuk Tim Pemenangan Ganjar-Mahfud, Ini Daftar NamanyaKomisaris PLN hingga Relawan Jokowi Masuk Tim Pemenangan Ganjar-Mahfud, Ini Daftar NamanyaBerita Komisaris PLN hingga Relawan Jokowi Masuk Tim Pemenangan Ganjar-Mahfud, Ini Daftar Namanya terbaru hari ini 2023-10-25 22:17:31 dari sumber yang terpercaya
Baca lebih lajut »

TPN Minta Relawan Lupakan Gibran Anak Jokowi, Fokus Menangkan Ganjar-MahfudTPN Minta Relawan Lupakan Gibran Anak Jokowi, Fokus Menangkan Ganjar-MahfudTim Pemenangan Nasional Ganjar Presiden (TPNGP) meminta seluruh relawan yang tergabung dalam Tim Koordinasi Relawan Pemenangan Pilpres (TKRPP) untuk fokus memenangkan Ganjar Pranowo-Mahfud Md.
Baca lebih lajut »

Sasar Pemilih Milenial-Gen Z, Ganjar-Mahfud Bentuk Tim Khusus Bernama Tim Pemenangan MudaSasar Pemilih Milenial-Gen Z, Ganjar-Mahfud Bentuk Tim Khusus Bernama Tim Pemenangan MudaTim Pemenangan Muda Ganjar-Mahfud tersebut akan menyerap aspirasi anak-anak muda.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-23 13:04:49