Tenung, Film Horor tentang Santet Karya Risa Saraswati Digarap oleh Rizal Mantovani
| 12 Desember 2024 | 10:00 WIB - Satu lagi novel laris karya Rissa Saraswati diangkat ke dalam film layar lebar oleh MD Pictures. Kali ini kisah urban legend, Tenung menarik perhatian Manoj Punjabi selaku CEO MD Pictures untuk menyuguhkan sesuatu film horor yang berbeda.
Rabu siang, produser, sutradara dan jajaran pemain menggelar doa bersama, potong tumpeng sekaligus syukuran untuk memulai proses syuting. Manoj Punjabi mengungkap, Tenung karya Risa Saraswati dan Dimas Tri Aditiyo memiliki daya tarik reality serta ada kaitanya dengan kehidupan di masyarakat Indonesia.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Salah Santet, Film Horor-Komedi yang Angkat Kearifan Lokal Indonesia-MalaysiaSelain aktor ternama dari Indonesia-Malaysia, film Salah Santet juga akan dibintangi sejumlah komika terkenal.
Baca lebih lajut »
5 Film Horor Indonesia Tayang Desember 2024, Santet Hingga Urban LegendKelima film horor Indonesia tayang Desember 2024 berikut ini wajib masuk dalam daftar tontonanmu.
Baca lebih lajut »
Kisah Tragis Racun Sangga: Santet Pemisah Rumah TanggaJPNN.com : Film horor Racun Sangga: Santet Pemisah Rumah Tangga akan segera tayang di bioskop Indonesia.
Baca lebih lajut »
Film Horor Indonesia Tayang Perdana di Jogja-NETPAC Asian Film FestivalFilm horor Indonesia yang diarahkan oleh Yusron Fuadi dan ditulis oleh Azzam Firullah bersama Hikmat Darmawan akan tayang perdana di Jogja-NETPAC Asian Film Festival ke-19 pada 5 Desember 2024 di Yogyakarta.
Baca lebih lajut »
Cerita Frederika Cull dan Fahad Haydra Main di Racun Sangga, Horor Nyata dari KalimantanProduser Sunil Soraya dan sutradara Rizal Mantovani berhasil mengadaptasi kisah horor nyatamenjadi sebuah film horor yang menggugah berjudul Racun Sangga Santet Pemisah Rumah Tangga
Baca lebih lajut »
5 Destinasi Wisata yang Jadi Lokasi Syuting Film HororBagi pencinta film horor, ada beberapa destinasi wisata di Indonesia yang menjadi lokasi syuting film-film horor.
Baca lebih lajut »