Tenaga Medis Covid-19 di Bantul Difasilitasi Rumah Tinggal |Republika Online

Indonesia Berita Berita

Tenaga Medis Covid-19 di Bantul Difasilitasi Rumah Tinggal |Republika Online
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 38 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 63%

Para tenaga medis Covid-19 akan tinggal sementara di rumah dinas bupati Bantul

REPUBLIKA.CO.ID, BANTUL - Sembilan orang tenaga medis atau dokter yang bertugas di Instalasi Gawat Darurat RS Panembahan Senopati Bantul yang jadi rumah sakit rujukan Covid-19, difasilitasi rumah tinggal sementara atau mess. Fasilitas itu disediakan oleh pemerintah daerah setempat.

Menurut dia, ada sembilan tenaga medis dan dokter IGD rumah sakit plat merah di Bantul tersebut yang bersedia tinggal di mess selama pandemi virus corona."Mereka tinggal di sini dengan maksud supaya teman-teman dokter merasa nyaman karena aksesnya dekat. Kemudian bisa siap sedia apabila setiap saat ada panggilan darurat. Ada kekurangtenagaan di RS Panembahan Senopati karena banyaknya rujukan atau paisen datang," kata Agus.

"Jadi ini apresiasi pemda kepada teman-teman medis dengan dedikasi yang luar biasa. Mereka memilih tinggal tidak dengan keluarganya supaya dekat dan aksesnya mudah, sehingga setiap saat dibutuhkan RS Panembahan Senopati untuk melayani terutama pasien Covid-19 bisa segera merapat," katanya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

republikaonline /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Jubir COVID-19: Kena DBD dan COVID-19 Bersamaan Berisiko Fatal Bagi Pasien MudaJubir COVID-19: Kena DBD dan COVID-19 Bersamaan Berisiko Fatal Bagi Pasien MudaJubir COVID-19 kembali meminta warga agar mewaspadai ancaman DBD di tengah pandemi COVID-19
Baca lebih lajut »

Rapid Test, 51 Tenaga Medis Kota Bogor Positif Covid-19 |Republika OnlineRapid Test, 51 Tenaga Medis Kota Bogor Positif Covid-19 |Republika OnlineMereka harus ditindaklanjuti dengan Polymerase Chain Reaction (PCR) swab.
Baca lebih lajut »

Kenaikan Pangkat untuk Tenaga Medis Covid-19Kenaikan Pangkat untuk Tenaga Medis Covid-19Dokter PNS yang meninggalnya karena berpraktik di rumah sakit atau klinik swasta tidak berhak status tewas
Baca lebih lajut »

APHI Peduli Covid-19, Donasi APD untuk Tenaga MedisAPHI Peduli Covid-19, Donasi APD untuk Tenaga MedisAPHI akan mendukung penuh langkah-langkah dan program-program penanganan bencana yang telah ditetapkan oleh pemerintah APHI
Baca lebih lajut »

Direktur RSUD Klarifikasi 51 Tenaga Medis Reaktif Covid-19 |Republika OnlineDirektur RSUD Klarifikasi 51 Tenaga Medis Reaktif Covid-19 |Republika OnlineHasil rapid test 51 tenaga medis statusnya reaktif dan belum tentu positif corona.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-07 03:52:02