Kantor HAM PBB menunjukkan pasukan keamanan Israel melepaskan tembakan yang menewaskan jurnalis Al Jazeera, Shireen Abu Akleh, pada Mei
JawaPos.com–Informasi yang dikaji Kantor Hak Asasi Manusia Perserikatan Bangsa-Bangsa menunjukkan pasukan keamanan Israel melepaskan tembakan yang menewaskan jurnalis Al Jazeera, Shireen Abu Akleh, pada Mei.
”Semua informasi yang kami kumpulkan termasuk informasi resmi dari militer Israel dan Jaksa Agung Palestina konsisten dengan temuan bahwa tembakan yang menewaskan Abu Akleh dan melukai rekannya Ali Sammoudi berasal dari Pasukan Keamanan Israel dan bukan dari tembakan sembarangan oleh warga Palestina yang bersenjata, seperti yang awalnya diklaim otoritas Israel,” ujar Ravina Shamdasani.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Temuan PBB tunjukkan jurnalis Al Jazeera dibunuh pasukan IsraelInformasi yang dikaji oleh Kantor Hak Asasi Manusia Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) menunjukkan pasukan keamanan Israel melepaskan tembakan yang menewaskan jurnalis Al Jazeera, Shireen Abu Akleh.
Baca lebih lajut »
PBB Pastikan Jurnalis Abu Akleh Tewas di Tangan Tentara IsraelTembakan yang menewaskan jurnalis Abu Akleh, berasal dari pasukan keamanan Israel. Bukan dari tembakan sembarangan oleh warga Palestina, seperti klaim otoritas Israel sebelumnya.
Baca lebih lajut »
Pelapor Khusus PBB Minta ASEAN Dekati Myanmar |Republika OnlineASEAN diminta berperan dalam menangani krisis di Myanmar
Baca lebih lajut »
Korban Gempa Afghanistan Butuh Bantuan, Taliban Tolak Kiriman Bantuan PBBPerserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) mengirimkan bantuan ke Afghanistan untuk membantu korban gempa. Niat baik PBB diganggu oleh penguasa Afghanistan yaitu Taliban
Baca lebih lajut »
KPU Sebut Baru Tiga Parpol yang Migrasi Data ke Sipol: PKP, Demokrat dan PBBKomisi Pemilihan Umum (KPU) RI menyampaikan baru tiga partai politik yang mengajukan permintaan migrasi data ke dalam Sistem Informasi Partai Politik (Sipol).
Baca lebih lajut »
PBB: Turki Kemungkinan Terbaik Kirim Tim Penyelamat ke AfghanistanPerserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) tidak memiliki kemampuan pencarian dan penyelamatan di Afghanistan dan Turki dalam posisi terbaik untuk menyediakannya. Perserikatan...
Baca lebih lajut »