Telkom Bangun Data Center di Batam, Gandeng Singtel & Medco
Jakarta, CNBC Indonesia-
PT Telkomunikasi Indonesia Tbk melalui anak usahanya NeutraDC, menggelar ground breaking pembangunan data center berkapasitas 51 MW di Batam. Proyek ini adalah hasil kerja sama antara Telkom dengan perusahaan telekomunikasi Singapura, Singtel dan Medco Power. Direktur Wholesale & International Service Telkom, Bogi Witjaksono menyebutkan pembangunan NeutraDC Hyperscale ditujukan untuk menampung pemain digital global dengan kapasitas yang besar dan dilengkapi tingkat keamanan tinggi mencakup Tier 3 dan 4.
Seperti apa arah pembangunan NeutraDC Hyperscale di Batam dan bagaimana arah pengembangan ekosistem data center TLKM? Selengkapnya simak dialog Syarifah Rahma dengan Direktur Wholesale & International ServiceSaksikan live streaming program-program CNBC Indonesia TV lainnya
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Ajukan Metode Baca Data Efisien, Mahasiswa UI Juara Big Data Challenge 2022Tim T-Sne Fakultas Ilmu Komputer (Fasilkom) Universitas Indonesia (UI) mencoba menganalisis persepsi dan opini masyarakat terhadap BPJS.
Baca lebih lajut »
Ulah Bjorka Bobol Data Dorong Lahirnya UU Perlindungan Data PribadiBerbagai rentetan peristiwa keamanan siber terjadi pada tahun 2022, mulai maraknya kebocoran data pribadi hingga muncul sosok Bjorka dan disahkannya UU PDP.
Baca lebih lajut »
Nusantara Infrastructure (META) Gabungkan Usaha, Ada Apa?PT Nusantara Infrastructure Tbk (META) melakukan penggabungan usaha dengan PT Tirta Bangun Nusantara (TBN)
Baca lebih lajut »
Begini Cerita Hero Telkom Hadapi Tantangan & Pimppin TimTelkom terus mendorong peningkatan kualitas daya saing sumber dayanya hingga melahirkan para Head Of Representative (HERO) Telkom yang unggul.
Baca lebih lajut »
Jokowi Dinilai Berhasil Bangun Fondasi Indonesia EmasSalah satu yang terus didorong Jokowi untuk membangun fondasi Indonesia Emas adalah mengupayakan pemerataan pembangunan
Baca lebih lajut »
Mei 2023 Dikunjungi Jokowi, Dewan Minta Pemkab Bangun Total Wisata KK26mentara itu, Anggota komisi III DPRD Situbondo, Janur Sasra Ananda meminta Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Situbondo, membangun total wisata KK26. Sebab, pada bulan Mei 2023 wisata tersebut bakal ditempati event temu inklusi nasional yang akan dihadiri Presiden Jokowi.
Baca lebih lajut »