Telkom akan menghubungkan startup binaan terpilih dengan para pemodal ventura potensial agar dapat berkolaborasi dan menjalin kerja sama strategis.
- PT Telkom Indonesia Tbk menggelar Indigo Demo Day 2022 pada Senin . Kegiatan tahunan ini bertujuan menghubungkan startup binaan Telkom terpilih dengan para pemodal ventura potensial agar dapat berkolaborasi dan menjalin kerja sama strategis.
"Startup terpilih yang hadir hari ini turut mendukung misi B20 Indonesia Digitalization Task Force dalam menjembatani kesenjangan digital," ujar Fajri dalam keterangan tertulis, Senin .Melalui acara ini, dia berharap para undangan yang hadir seperti pemodal ventura, angel investor, dan pemodal korporasi dapat memberikan masukan, wawasan, akses, hingga investasi kepada para startup binaan Indigo yang terpilih.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Wawali Kota Depok Ajak Anak Muda Geluti Bisnis |em|Startup|/em| |Republika OnlinePemkot Depok meluncurkan program 5.000 Wirausaha Baru dan 1.000 Perempuan Pengusaha.
Baca lebih lajut »
Telkom Luncurkan metaNesia untuk Sinergi BUMN, Swasta, dan UMKMTelkom Luncurkan metaNesia untuk Sinergi BUMN, Swasta, dan UMKM TempoTekno
Baca lebih lajut »
Mendag Ajak Pemuda Jadi Penggerak Ekonomi dengan Berdayakan TeknologiMenteri Perdagangan Zulkifli Hasan mendorong para pemuda Indonesia untuk turut aktif menjadi penggerak ekonomi Indonesia, khususnya melalui platform digital.
Baca lebih lajut »
Bima Arya ajak anak muda dari seluruh kota bangkitkan kreativitasWali Kota Bogor Bima Arya yang juga menjabat Ketua Dewan Pengurus Asosiasi Pemerintahan Kota Seluruh Indonesia (Apeksi) mengajak anak muda dari seluruh kota ...
Baca lebih lajut »
Menteri Perdagagan Ajak Anak Muda Indonesia Menyerbu Pasar InternasionalMenteri Perdagangan Zulkifli Hasan mengajak pengusaha muda Indonesia bersaing di Pasar Internasional. PasarInternasional
Baca lebih lajut »
Luncurkan Buku, Hasto Ajak Masyarakat Berpikir sebagai Bangsa PemimpinSekretaris Jenderal PDI-P Hasto Kristiyanto meluncurkan buku berjudul “Suara Kebangsaan”. Di dalam buku tersebut, Hasto mendorong masyarakat Indonesia memiliki pemikiran seperti pendiri bangsa, salah satunya Soekarno. Polhuk AdadiKompas
Baca lebih lajut »