Tegas! Kepala BP2MI Bakal Sikat Siapa pun Jika Terlibat Mafia Perdagangan Orang BP2MI
jpnn.com, JAKARTA - Kepala Badan Pelindungan Pekerja Migran Indonesia Benny Rhamdani mengatakan tak akan pandang bulu saat memberantas mafia atau sindikat penyalur PMI Ilegal.
Jika ada oknum atau sindikat ilegal di BP2MI, Benny menegaskan, langsung membasmi dari instansi yang dipimpinnya. Waketum Partai Hanura ini merasa tak rugi, jika harus kehilangan satu ASN atau PNS yang nakal. Menurutnya, hal tersebut tidak akan merugikan negara.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Sandiaga Uno dan Mantan Kepala BNPT Boy Rafli Amar Disebut Bakal Gabung PPPMenteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga dan mantan Kepala Badan Nasional Penanggulangan Terorisme Boy Rafli disebut bakal bergabung ke PPP
Baca lebih lajut »
25 Peserta Bakal Calon Kepala Desa di OKU Selatan Lakukan Tes TertulisPemerintah Kabupaten (PEMKAB) OKU Selatan melalui Dinas Masyarakat Pembangunan Desa (PMPD) OKU Selatan, gelar seleksi tambahan bakal calon Kepala Desa, sebanyak 25 peserta
Baca lebih lajut »
BP2MI sebut pelaku TPPO sebagai musuh negaraDeputi Penempatan dan Perlindungan Kawasan Eropa dan Timur Tengah (BP2MI) Irjen Pol. Ahmad Kartiko menyebut pelaku tindak pidana perdagangan orang (TPPO) ...
Baca lebih lajut »
BP2MI: Pelaku yang Membekingi Perdagangan Orang Harus Dinyatakan sebagai Musuh NegaraBP2MI menyebut pelaku tindak pidana perdagangan orang sebagai musuh negara. Polisi mengungkap jaringan penempatan ilegal PMI jaringan Indonesia-Aman-Arab Saudi.
Baca lebih lajut »
BP2MI Sebut Pelaku TPPO Musuh Negara: Memberikan Perlindungan Terhadap PMIBP2MI Sebut Pelaku TPPO Musuh Negara: Memberikan Perlindungan Terhadap PMI: BP2MI menyebutkan pelaku tindak pidana perdagangan orang (TPPO) sebagai musuh negara, berantas penempatan ilegal PMI
Baca lebih lajut »
Viral Polisi Bawa Pulang Baju Bekas Impor Sitaan, DPR Minta Polda Metro Tindak TegasPolitikus Partai Nasdem ini khawatir lantaran melihat adanya potensi masyarakat yang menjadi enggan untuk mengikuti instruksi Presiden Joko Widodo (Jokowi). Komisi...
Baca lebih lajut »