BeritaBali Teco Boyong Pemain Berkelas ke Solo, Kian Semangat Tekan Madura United BaliUtd persisofficial coachteco baliunitedvspersissolo liga12022
bali.jpnn.com, DENPASAR - Skuad Bali United tidak punya waktu menikmati kemenangan telak di kandang sendiri, Stadion Kapten Dipta, Gianyar, saat kontra Dewa United, Sabtu .
Haudi Abdillah dkk harus kembali bersiap menghadapi laga pekan kesepuluh melawan Persis Solo di Stadion Manahan, Kamis malam pukul 21.30 WITA. Pelatih Bali United Stefano ‘Teco’ Cugurra dipastikan memboyong para pemain berkelas untuk melawan Persis.Para pemain Bali United kini kian bersemangat setelah meraih lima kemenangan beruntun dan berhasil memberi tekanan kepada Madura United yang masih nyaman di puncak klasemen sementara Liga 1.
Memainkan jumlah pertandingan yang sama, poin Madura United dan Bali United hanya berjarak satu poin.Bek tengah Bali United Haudi Abdillah pun antusias dan kian bersemangat membawa timnya untuk terus tampil konsisten hingga akhir kompetisi.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Liverpool Vs Ajax - Hadapi The Reds, Pelatih Ajax Bakal Copy Paste Permainan Manchester United - Bolasport.comMenghadapi Liverpool, Ajax tak punya catatan yang bagus ketika menghadapi klub peraih 6 gelar Liga Champions itu dan mereka berencana mengikuti gaya bermain Manchester United
Baca lebih lajut »
3 Pemain Kunci Bali United Jelang Duel Kontra Persis Solo, Jadi Modal ApikTiga pemain kunci Bali United jelang duel kontra Persis Solo setelah tampil dominan saat melawan Dewa United, jadi modal apik baliunited
Baca lebih lajut »
Bukti Kedalaman Komposisi Bali United MerataBali United sukses menyapu bersih lima pertandingan terakhir dengan kemenangan karena tidak lepas dari kedalaman komposisi tim yang terbilang merata.
Baca lebih lajut »
Bintang Manchester United Anthony Martial: Ole Gunnar Solskjaer Pengkhianat! | Goal.com IndonesiaStriker Manchester United Anthony Martial merasa hampir 'dikhianati' oleh bekas bosnya Ole Gunnar Solskjaer karena tak membelanya saat dirinya bermain dalam kondisi cedera. EPL MUFC
Baca lebih lajut »
Istimewa! Gelandang Bali United Brwa Nouri Pernah Jadi Pemain Andalan Pelatih Anyar Chelsea Graham Potter - Bola.netBanyak orang kini mengenal nama Graham Potter, termasuk para pendukung Chelsea. Namun, belum banyak orang tahu bahwa Potter pernah bekerja sama dengan gelandang Bali United Brwa Nouri dalam waktu yang cukup lama, bahkan menjadikannya sebagai pemain andalan.
Baca lebih lajut »
Dua Pelatih MU yang Bikin Anthony Martial KesalAnthony Martial mengungkap dua sosok pelatih Manchester United yang membuatnya kesal dan marah. Bersama dua pelatih itu, Martial mengalami fase menyedihkan
Baca lebih lajut »