PT Techno9 Indonesia Tbk. (NINE) diakuisisi oleh Poh Group Pte. Ltd.
- PT Techno9 Indonesia Tbk. diakuisisi oleh Poh Group Pte. Ltd. Manajemen Nine menyampaikan, perseroan telah melakukan pengumuman negosiasi sehubungan dengan rencana pengambilalihan PT Techno9 Indonesia Tbk.
"Dalam rangka memenuhi ketentuan Pasal 4 ayat Peraturan Otoritas Jasa Keuangan No. 9/POJK.04/2018 tentang Pengambilalihan Perusahaan Terbuka , bersama ini kami mengumumkan rencana pengambilalihan saham oleh Poh Group Pte. Ltd," tulis manajemen, dikutip Senin . Porsi yang akan dibeli tersebut dimiliki oleh Heddy Kandou dan Noprian Fadli selaku pemegang saham mayoritas NINE dan beberapa pemegang saham minoritas NINE lainnya."Setelah penyelesaian transaksi pengambilalihan saham tersebut, Pembeli akan menjadi pengendali baru NINE (rencana pengambilalihan saham sebagaimana dideskripsikan di atas selanjutnya disebut sebagai Rencana Pengambilalihan," sebutnya.
Negosiasi rencana aksi korporasi tersebut dilakukan secara langsung antara pembeli dengan para penjual. Adapun materi negosiasi yang masih didiskusikan antara lain adalah mengenai nilai final rencana pengambilalihan dan waktu penyelesaian rencana pengambilalihan.
Nine Tambang Poh Group Singapura
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Techno9 Indonesia Incar Pertumbuhan Pendapatan 30% pada 2025PT Techno9 Indonesia Tbk (NINE) membidik pertumbuhan pendapatan 20-30 persen pada 2025.
Baca lebih lajut »
Perusahaan-perusahaan Jerman berniat tingkatkan investasi di ChinaSebagian besar perusahaan Jerman berencana mempertahankan operasi mereka di China, dengan banyak di antaranya yang berniat untuk meningkatkan investasi dalam ...
Baca lebih lajut »
Malaysia Desak Perusahaan-perusahaan China Tidak Memanfaatkannya untuk Hindari Tarif AmerikaMalaysia adalah pemeran utama dalam industri semikonduktor, yang menyumbang 13 persen dari pengujian dan pengemasan di dunia. Negara itu dipandang berpeluang untuk meraih bisnis lebih lanjut di sektor ini, karena perusahaan chip China melakukan diversifikasi ke luar negeri untuk kebutuhan perakitan.
Baca lebih lajut »
Perusahaan-perusahaan AI China kejar peluang kerja sama internasionalSebuah drone buatan China yang dilengkapi dengan kamera dan sensor definisi tinggi, terbang di atas panel surya di sebuah lokasi fotovoltaik (photovoltaic/PV) ...
Baca lebih lajut »
Techno9 Indonesia Jajaki Kerja Sama dengan 2 Investor BaruDirektur Utama PT Techno9 Indonesia Tbk, Nuzwan Gufron menuturkan, ada satu investor asing dan satu investor lokal yang berminat berinvestasi di NINE
Baca lebih lajut »
PT Techno9 Indonesia incar pendapatan tumbuh 30 persen di 2025Perusahaan one-stop IT solution dengan layanan IT yaitu PT Techno9 Indonesia Tbk (NINE) menargetkan pendapatan akan tumbuh mencapai 20 -30 persen year on year ...
Baca lebih lajut »