Polisi mengirimkan penjinak bom mengambil tas tersebut.
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – Polda Metro Jaya menerjunkan tim penjinak bom ke Jalan Gatot Subroto tepatnya di depan Hotel Sultan, Jakarta Pusat, Sabtu . Hal itu dilakukan karena terdapat sebuah tas mencurigakan yang dilempar oleh orang tidak dikenal. Namun, masyarakat sekitar tidak berani untuk membuka isi tas tersebut.
"Ada orang melempar tas. Enggak ada yang berani mengambil ," kata Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Argo Yuwono saat dikonfirmasi, Sabtu . Baca Juga Argo menyebut, pihak kepolisian pun segera menerjunkan tim penjinak bom untuk mengidentifikasi isi tas berwarna biru yang mencurigakan itu. Namun, Argo belum dapat memastikan apa isi tas tersebut."Makanya jibom yang akan mengambil ," ujar Argo.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Penjinak Bom Cek Tas yang Dilempar Dekat Tol Senayan, Ternyata Isinya...Tim penjinak bom (jibom) memeriksa tas yang dilempar seseorang di dekat gerbang Tol Senayan. Isinya nggak disangka-sangka. jibom senayan
Baca lebih lajut »
Gegana Selesai Periksa Tas Mencurigakan di Depan Hotel Sultan, Jalur Kembali DibukaTerlihat tas berisi berbagai barang di antaranya baju dan botol minuman.
Baca lebih lajut »
Polda: Ada Orang Lempar Tas Mencurigakan di Dekat Gerbang Tol Senayan'Ada orang melempar tas. Enggak ada yang berani mengambil (tas),' ujar Argo
Baca lebih lajut »
Cerita Andien Aisyah Pakai Tas Rp30 Ribu ke Ajang Penghargaan'Tinggal bagaimana kita membuat barang (Rp)10 ribu sama bagusnya dengan yang harganya (Rp)10 juta,' kata Andien Aisyah.
Baca lebih lajut »