Tarif Listrik 3.000 VA Naik, Energy Watch: Tak Signifikan Tambal Subsidi
Bisnis.com, JAKARTA — Energy Watch menilai rencana pemerintah untuk menaikkan tarif dasar listrik rumah tangga 3.000 Volt Ampere ke atas tidak bakal berdampak signifikan untuk menambal beban subsidi dan kompensasi yang terlanjur lebar di tengah fluktuasi harga bahan baku energi dunia yang masih berlanjut hingga pertengahan tahun ini.
Hanya saja, dia mengatakan, kenaikkan TDL pada kelompok rumah tangga kelas atas itu relatif tidak bakal menimbulkan gejolak yang serius di tengah masyarakat. Di sisi lain, pelebaran kenaikkan TDL pada golongan industri dan bisnis dinilai dapat menggerus daya beli masyarakat akibat inflasi yang berpotensi kembali melonjak.
Seperti diberitakan sebelumnya, Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menyatakan bahwa pemerintah bersiap untuk menaikkan tarif listrik bagi pelanggan di atas 3.000 VA. Usulan itu telah disetujui oleh sidang kabinet.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Ingin Beli MigorRakyat Rp14.000 Per Liter, Begini CaranyaAplikasi Warung Pangan dan Gurih Indomarko menjadi aplikasi dalam pendistribusian minyak goreng curah di Tanah Air.
Baca lebih lajut »
Ingin Beli Minyak Goreng Curah Rp14.000 Per Liter, Begini CaranyaAplikasi Warung Pangan dan Gurih Indomarko menjadi aplikasi dalam pendistribusian minyak goreng curah di Tanah Air.
Baca lebih lajut »
Viral Sopir Ekspedisi Diminta Rp200.000 demi Sepasang Stiker, Diduga Pemerasan Berkedok Keamanan - Pikiran-Rakyat.comViral aksi dugaan pemerasan yang dilakukan terhadap sopir kendaraan ekspedisi, korban diminta Rp200.000 demi sepasang stiker.
Baca lebih lajut »
Siap-siap Tarif Listrik Pelanggan 3.000 VA Bakal Naik | merdeka.comSidang kabinet kerja Jokowi-Maruf Amin menyetujui kenaikan tarif listrik pelanggan PLN dengan daya 3.000 VA ke atas. Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengatakan, rencana tersebut telah mendapatkan restu dari Presiden Joko Widodo dalam rapat kabinet beberapa waktu lalu.
Baca lebih lajut »
Viral! Makan Pecel Ayam di Pinggir Jalan Dihargai Rp100.000Video struk pembayaran makan pecel ayam di pinggir jalan dihargai sebesar Rp100.000 viral di media sosial..
Baca lebih lajut »
Siap-siap Tarif Listrik Pelanggan 3.000 VA Bakal Naik | merdeka.comSidang kabinet kerja Jokowi-Maruf Amin menyetujui kenaikan tarif listrik pelanggan PLN dengan daya 3.000 VA ke atas. Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengatakan, rencana tersebut telah mendapatkan restu dari Presiden Joko Widodo dalam rapat kabinet beberapa waktu lalu.
Baca lebih lajut »