Target Ambisius Thailand: Ingin Datangkan 40 Juta Wisatawan di Tahun 2025

Thailand Berita

Target Ambisius Thailand: Ingin Datangkan 40 Juta Wisatawan di Tahun 2025
WisatawanWisata2025
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 41 sec. here
  • 9 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 44%
  • Publisher: 83%

Sebelum pandemi COVID-19, jumlah wisatawan yang berkunjung ke Thailand mencapai 39 juta orang.

Pemerintah Thailand baru-baru ini menetapkan target ambisius yaitu ingin menarik kedatangan 40 juta wisatawan pada tahun 2025.

Gary Bowerman, seorang analis pariwisata yang berbasis di Kuala Lumpur, mengatakan bahwa target tersebut tidak hanya akan menguntungkan Thailand secara ekonomi. Namun, Bowerman mengatakan bahwa membuat wisatawan membelanjakan lebih banyak uang selama kunjungan mereka lebih penting daripada jumlah kedatangannya saja.

Memanfaatkan Pasar ChinaWisatawan dari China adalah salah satu kelompok pengunjung terbesar ke Thailand. Operator pariwisata dan maskapai penerbangan secara khusus melayani pasar China. 'Dengan proyeksi 40 juta wisatawan, destinasi utama seperti Phuket, Samui dan Pattaya berada di ambang menghadapi overtourism,' kata Adith.

Tita Sanglee, seorang rekan peneliti di ISEAS Institute di Singapura, mengatakan bahwa pariwisata sangat penting bagi perekonomian Thailand.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Wisatawan Wisata 2025 Turis COVID-19 DW DW Indonesia

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Pasang Target Ambisius, PSSI Ingin Wasit Indonesia Pimpin Laga Piala Dunia 2030Pasang Target Ambisius, PSSI Ingin Wasit Indonesia Pimpin Laga Piala Dunia 2030PSSI selaku federasi sepak bola Indonesia mulai memasang target ambisius buat para wasit di Tanah Air. Mereka diharapkan bisa mulai memimpin pertandingan Piala Dunia pada 2030 mendatang.
Baca lebih lajut »

Target Ambisius SwasembadaTarget Ambisius SwasembadaKETAHANAN pangan dan energi menjadi tantangan besar dunia di tengah situasi saat ini
Baca lebih lajut »

Prabowo Mau RI Swasembada Energi Tapi Impor Migas Tembus Rp500 TriliunPrabowo Mau RI Swasembada Energi Tapi Impor Migas Tembus Rp500 TriliunPresiden Prabowo Subianto menetapkan target ambisius untuk mencapai swasembada energi dan pangan selama kempeminpinannya.
Baca lebih lajut »

Pemerintah Targetkan Pertumbuhan Ekonomi 8 Persen, Ekonom UGM: Target AmbisiusPemerintah Targetkan Pertumbuhan Ekonomi 8 Persen, Ekonom UGM: Target AmbisiusBerita Pemerintah Targetkan Pertumbuhan Ekonomi 8 Persen, Ekonom UGM: Target Ambisius terbaru hari ini 2024-11-01 12:14:17 dari sumber yang terpercaya
Baca lebih lajut »

Prabowo: Indonesia Ingin Jadi Tetangga Yang Baik, Tapi Bukan Jadi KacungPrabowo: Indonesia Ingin Jadi Tetangga Yang Baik, Tapi Bukan Jadi Kacung'Kita ingin jadi sahabatmu, kita ingin jadi mitramu, kita ingin jadi partnermu, kita tidak ingin jadi kacung kalian. Rakyat Indonesia ingin hidup dengan terhormat,'
Baca lebih lajut »

Ingin Ikuti Jejak Irish Bella, Inara Rusli Ingin Tahu-Tahu Sudah MenikahIngin Ikuti Jejak Irish Bella, Inara Rusli Ingin Tahu-Tahu Sudah MenikahInara Rusli juga mengaku masih ingin fokus mengejar tujuan hidup yang lain sampai akhir tahun ini.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-04-18 22:18:01