Tanpa Pengendalian, Subsidi BBM Bisa Terus Membengkak

Energi Berita

Tanpa Pengendalian, Subsidi BBM Bisa Terus Membengkak
Subsidi EnergiPertaliteElpiji
  • 📰 hariankompas
  • ⏱ Reading Time:
  • 61 sec. here
  • 6 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 38%
  • Publisher: 70%

Reformasi subsidi BBM dan listrik tengah didiskusikan untuk memastikan alokasi yang tepat sasaran, dengan fokus pada efisiensi anggaran dan keseimbangan ekonomi.

JAKARTA, KOMPAS - Penyaluran bahan bakar minyak atau BBM bersubsidi bisa terus membengkak jika pengendalian ataupun pengaturan tepat sasaran tidak dijalankan. Pemerintah telah membahas reformasi subsidi energi , terutama untuk BBM dan listrik, dan kini menunggu keputusan dari Presiden Prabowo Subianto..

Sementara itu, pemerintah sebelumnya telah menyiapkan reformasi subsidi energi, pada BBM dan listrik. Menurut Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral Bahlil Lahadalia, yang juga sebagai ketua tim subsidi tepat sasaran, mengatakan, akan ada kombinasi bantuan langsung tunai dan subsidi pada barang. Namun, akan dilaporkan dulu ke Presiden untuk kemudian diputuskan.

Apabila reformasi subsidi BBM ke depan ditetapkan, kuota bisa saja berubah."Itu memperhitungkan nanti bagaimana keputusan dari skema subsidi. bisa saja karena setiap 3 bulan itu kami evaluasi," ujar Erika.Pekerja beraktivitas di sekitar tumpukan elpiji 3 kilogram Stasiun Pengisian dan Pengangkutan Bulk Elpiji PT Sriwijaya Bumi Sejahtera di Palembang, Sumatera Selatan, Selasa . SPPBE khusus elpiji subsidi tersebut memiliki kapasitas penyimpanan 100 metrik ton elpiji.

Anggota Komite Badan Pengatur Hilir Minyak dan Gas Bumi Saleh Abdurrahman, dalam diskusi pada Hilir Migas Conference & Expo 2024, di Jakarta, Kamis mengatakan, peningkatan konsumsi BBM memang memiliki dampak positif pada pertumbuhan ekonomi. Namun, yang menjadi pertanyaan berikutnya ialah apakah BBM bersubsidi tepat sasaran atau tidak.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

hariankompas /  🏆 8. in İD

Subsidi Energi Pertalite Elpiji

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Skema Subsidi Harga BBM bakal jadi BLT, Ekonom UGM: Butuh Setahun Penyesuaian DataSkema Subsidi Harga BBM bakal jadi BLT, Ekonom UGM: Butuh Setahun Penyesuaian DataPengamat Ekonomi dari UGM, Fahmy Radhi, mengatakan butuh waktu minimal setahun untuk menyesuaikan data penerima subsidi BBM berupa BLT.
Baca lebih lajut »

Isyarat Terbaru, Ini Kendaraan yang Berhak & Tidak Isi BBM SubsidiIsyarat Terbaru, Ini Kendaraan yang Berhak & Tidak Isi BBM SubsidiMenteri ESDM Bahlil Lahadalia mengisyaratkan kendaraan yang berhak dan tidak isi BBM subsidi
Baca lebih lajut »

Bahlil sebut formula subsidi BBM-listrik hingga saat ini belum finalBahlil sebut formula subsidi BBM-listrik hingga saat ini belum finalMenteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia menyatakan opsi formula penyaluran subsidi BBM dan listrik agar lebih tepat sasaran hingga saat ...
Baca lebih lajut »

Bahlil sebut ada tiga opsi penyaluran subsidi BBM tepat sasaranBahlil sebut ada tiga opsi penyaluran subsidi BBM tepat sasaranMenteri Energi dan Sumber Daya Mineral Bahlil Lahadalia mengatakan pemerintah sedang menyiapkan tiga opsi skema penyaluran subsidi bahan bakar minyak (BBM) ...
Baca lebih lajut »

Bahlil Ungkap 3 Opsi Subsidi BBM agar Tepat SasaranBahlil Ungkap 3 Opsi Subsidi BBM agar Tepat SasaranMenteri Energi dan Sumber Daya Mineral Bahlil Lahadalia mengungkapkan bahwa sedang menyiapkan 3 opsi skema penyaluran subsidi BBM dan listrik.
Baca lebih lajut »

Bahlil Siapkan Tiga Jurus Penyaluran Subsidi BBM Tepat SasaranBahlil Siapkan Tiga Jurus Penyaluran Subsidi BBM Tepat SasaranBerita Bahlil Siapkan Tiga Jurus Penyaluran Subsidi BBM Tepat Sasaran terbaru hari ini 2024-11-14 02:19:10 dari sumber yang terpercaya
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-15 13:34:04