Tank-tank Israel Bergerak Lebih Dalam ke Rafah, Warga Gaza Dipaksa Kembali Mengungsi

Israel Berita

Tank-tank Israel Bergerak Lebih Dalam ke Rafah, Warga Gaza Dipaksa Kembali Mengungsi
Amerika SerikatJalur GazaRafah
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 62 sec. here
  • 12 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 59%
  • Publisher: 83%

Sejumlah kematian warga Gaza tercatat pada Rabu, termasuk di kamp pengungsi Al-Mawasi.

Tank-tank Israel yang didukung oleh pesawat tempur dan drone merangsek lebih jauh ke bagian barat Kota Rafah di Jalur Gaza pada hari Rabu . Demikian menurut warga dan petugas medis Palestina .

'Satu lagi malam yang mengerikan di Rafah. Mereka melepaskan tembakan dari pesawat, drone, dan tank di wilayah barat untuk menutupi invasi mereka,' kata seorang warga Rafah, yang meminta untuk tidak disebutkan namanya, seperti dilansir Reuters, Kamis . 'Dua belas warga Palestina juga tewas dalam serangan Israel yang menghantam sekelompok warga dan pedagang di selatan Jalur Gaza,' kata sumber medis kepada Reuters pada hari Rabu.

'Batalion Hamas di sana belum terlalu lemah dan kami perlu menghancurkan mereka sepenuhnya. Kami memperkirakan akan memakan waktu kurang lebih satu bulan, dengan intensitas seperti ini,' ujar Kepala Brigade Givati Kolonel Liron Batito kepada Radio Angkatan Darat Israel. Di pinggiran Kota Gaza lainnya, Sheikh Radwan, petugas medis mengonfirmasi bahwa serangan udara Israel terhadap sebuah rumah menewaskan empat warga Palestina, termasuk seorang anak.

Dalam laporan yang menilai enam serangan Israel yang menyebabkan banyak korban jiwa dan kehancuran infrastruktur sipil, Kantor Hak Asasi Manusia PBB menyebutkan pasukan Israel 'mungkin secara sistematis melanggar prinsip pembedaan, proporsionalitas, dan kewaspadaan dalam menyerang'.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Amerika Serikat Jalur Gaza Rafah Palestina Hamas Jihad Islam Palestina Benjamin Netanyahu Gencatan Senjata Hukum Perang

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Israel Serang Gaza Tengah dan Selatan, Tank Bergerak ke Tepi Barat RafahIsrael Serang Gaza Tengah dan Selatan, Tank Bergerak ke Tepi Barat RafahSebulan setelah serangan terjadi di Rafah yang menurut Israel merupakan serangan untuk memusnahkan unit tempur Hamas yang masih utuh, pasukan yang dipimpin tank telah maju ke pinggiran barat daya kota yang berbatasan dengan Jalur Gaza dengan Mesir.
Baca lebih lajut »

Israel Meningkatkan Pemboman di Rafah Saat Tank-tank Merkava Bergerak ke Arah BaratIsrael Meningkatkan Pemboman di Rafah Saat Tank-tank Merkava Bergerak ke Arah BaratPasukan Israel menggempur Rafah dari udara dan darat semalaman ketika tank-tank mencoba bergerak lebih jauh ke barat, kata warga menurut laporan Reute
Baca lebih lajut »

Pasukan Israel Serang Gaza Tengah dan Selatan, Tank-Tank Merangsek ke RafahPasukan Israel Serang Gaza Tengah dan Selatan, Tank-Tank Merangsek ke RafahIsrael kembali melakukan serangan udara di wilayah tengah dan selatan pada Jumat (7/6) sehingga mengakibatkan sedikitnya 28 warga Palestina tewas. Di sisi lain, pasukan tank Israel terus merangsek ke tepi barat Rafah. Mediator Qatar dan Mesir yang didukung AS mencoba untuk merekonsiliasi...
Baca lebih lajut »

Tak Gubris Putusan ICJ, Israel akan Terus Lakukan Operasi Militer di RafahTak Gubris Putusan ICJ, Israel akan Terus Lakukan Operasi Militer di RafahMenteri Kabinet Perang Israel Benny Gantz Israel mengatakan Israel akan melanjutkan perang di Gaza
Baca lebih lajut »

Tank-tank Israel Terus Menembus Rafah, Warga Palestina Tak Henti Melarikan DiriTank-tank Israel Terus Menembus Rafah, Warga Palestina Tak Henti Melarikan DiriTank-tank Israel meluncur ke bagian barat Rafah pada Kamis (13/6/2024).
Baca lebih lajut »

Israel Perluas Serangan ke Rafah, Bergerak ke Gaza TengahIsrael Perluas Serangan ke Rafah, Bergerak ke Gaza TengahBerita Israel Perluas Serangan ke Rafah, Bergerak ke Gaza Tengah terbaru hari ini 2024-06-06 09:07:13 dari sumber yang terpercaya
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-15 02:00:46