Tangkap 257 Perusuh, Ini Barang Bukti yang Disita Polisi

Indonesia Berita Berita

Tangkap 257 Perusuh, Ini Barang Bukti yang Disita Polisi
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 57 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 26%
  • Publisher: 59%

Polisi menyita berbagai barang bukti dari perusuh berupa celurit, busur panah, botol molotov hingga uang tunai rupiah dan dolar AS.

Jakarta, Beritasatu.com - Polda Metro Jaya, menyita sejumlah barang bukti dari tangan 257 tersangka yang ditangkap pasca-kerusuhan, di Bawaslu, Petamburan dan Gambir, tanggal 21-22 Mei 2019. Diantaranya, celurit, busur panah, botol molotov, hingga uang tunai rupiah dan dolar AS.

"Dari TKP Bawaslu, ada barang bukti bendera hitam, mercon atau petasan, ada beberapa HP. Petamburan, barang bukti yang kita amankan pertama, ada celurit, kemudian juga ada busur panah, ada botol molotov. Di Petamburan, juga ada uang di amplop, ada nama-namanya. Antara Rp 200 ribu sampai Rp 300 ribu. Kemudian ada uang Rp 5 juta, ini untuk operasional," ujar Kepala Bidang Hubungan Masyarakat Polda Metro Jaya Komisaris Besar Polisi Raden Prabowo Argo Yuwono, Rabu .

Polisi juga menyita uang dolar AS berjumlah US$ 2.760, dari dua orang asal Lombok, Nusa Tenggara Barat, di sekitar Gedung Bawaslu, Jalan MH Thamrin, Jakarta Pusat."Kalau uang ini TKP Bawaslu. Ini dari Lombok," ungkap Argo. Argo menuturkan, para perusuh itu ada yang menyuruh, dan mereka sudah melakukan perencanaan atau setting kegiatan.

"Ini ada yang nyuruh, dan disebutkan ada uang. Sudah mensetting kegiatan. Jadi uang di amplop ada nama-namanya," kata Argo."Uang itu dari mana, ada dari seseorang yang masih kita gali, masih kita cari. Jadi penyidik akan mencari orang yang memberikan amplop," tandas Argo.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

Beritasatu /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Hingga Rabu Malam, 257 Perusuh di Jakarta Ditangkap PolisiHingga Rabu Malam, 257 Perusuh di Jakarta Ditangkap PolisiPolda Metro Jaya menangkap 257 tersangka yang diduga provokator dalam kerusuhan di tiga tempat kejadian perkara (TKP) di Jakarta.
Baca lebih lajut »

257 Perusuh Aksi 22 Mei: Bayaran, Rancang Bentrok dan Bakar Asrama Polisi257 Perusuh Aksi 22 Mei: Bayaran, Rancang Bentrok dan Bakar Asrama PolisiPolisi menemukan percakapan para perusuh melalui WhatsApp yang berisi pertemuan di Masjid Sunda Kelapa.
Baca lebih lajut »

BERITA TERKINI : Polisi Tangkap 12 Tersangka Baru Kerusuhan 22 Mei, Total 257 Tersangka - Tribunnews.comBERITA TERKINI : Polisi Tangkap 12 Tersangka Baru Kerusuhan 22 Mei, Total 257 Tersangka - Tribunnews.comSebanyak dua belas tersangka baru telah diamankan Polda Metro Jaya, Rabu (22/5/2019). Hingga kini, total 257 tersangka telah diringkus.
Baca lebih lajut »

Polisi Sudah Tangkap 62 Perusuh di Jakarta, 3 Terkait Senjata Laras PanjangPolisi Sudah Tangkap 62 Perusuh di Jakarta, 3 Terkait Senjata Laras PanjangKaropenmas Divhumas Polri Brigjen Dedi Prasetyo mengatakan, saat ini puluhan tersangka itu masih dalam pemeriksaan. DemoBawaslu
Baca lebih lajut »

Polisi Tetapkan 257 Tersangka Kerusuhan di JakartaPolisi Tetapkan 257 Tersangka Kerusuhan di JakartaPolisi menangkap 257 tersangka kerusuhan dari tiga wilayah berbeda di Jakarta.
Baca lebih lajut »

Polisi tetapkan 257 tersangka aksi rusuhPolisi tetapkan 257 tersangka aksi rusuhSetelah sempat tampak membubarkan diri, rupanya masih ada sebagian pengunjuk rasa yang bertahan di depan gedung Bawaslu. Letupan petasan, juga nyanyian “turunkan Jokowi” masih terus terdengar. LiveBlog
Baca lebih lajut »

Polisi Tetapkan 257 Tersangka Kerusuhan 22 MeiPolisi menetapkan tersangka kerusuhan 22 Mei 2019. Ada 257 pelaku kerusuhan yang ditetapkan menjadi tersangka.
Baca lebih lajut »

Polisi Tetapkan 257 Tersangka Kericuhan Aksi 22 MeiPolisi Tetapkan 257 Tersangka Kericuhan Aksi 22 Mei
Baca lebih lajut »

Bentrok Massa dan Polisi di Tanah Abang, 99 Orang Perusuh DiamankanBentrok Massa dan Polisi di Tanah Abang, 99 Orang Perusuh DiamankanPolres Jakbar mengamankan 99 orang perusuh dan bentrok antara massa dan polisi di kawasan Tanah Abang Jakarta Pusat. Polres...
Baca lebih lajut »

Polisi Pukul Mundur Perusuh di PetamburanPolisi Pukul Mundur Perusuh di PetamburanSekitar pukul 10.10 WIB, ratusan polisi merangsek dari dua arah, Jalan KS Tubun dari arah Asrama Brimob dan Jalan Brigjen Katamso.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-12 17:56:56