Tanggapi Isu Reshuffle, Aria Bima: Presiden Butuh Menteri yang Kompeten dan Kabinet Solid

Indonesia Berita Berita

Tanggapi Isu Reshuffle, Aria Bima: Presiden Butuh Menteri yang Kompeten dan Kabinet Solid
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 tempodotco
  • ⏱ Reading Time:
  • 25 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 63%

Aria Bima: Presiden Jokowi tidak hanya membutuhkan menteri kompeten tetapi membutuhkan kabinet yang solid.

TEMPO.CO, Jakarta - 'Saya kira reshuffle jangan jadi isu ya. Kalau mau reshuffle ya reshuffle,' katanya di Kabupaten Sukoharjo, Jawa Tengah, Rabu 28 Desember 2022.Politikus PDIP ini mengatakan reshuffle menjadi hak prerogatif presiden. 'Saya kira presiden paham betul bagaimana kompetensi masing-masing menterinya dan komunikasi dengan ketua parpol pengusung juga intens.

'Reshuffle harus mengarahkan menteri agar menjadi kabinet yang ikut menyelesaikan banyak hal, terutama dalam situasi yang tidak mudah ini,' katanya.Ia mengatakan Presiden Jokowi tidak hanya membutuhkan menteri kompeten tetapi membutuhkan kabinet yang solid.'Terutama pada hal-hal yang menyangkut pangan, logistik, dan energi. Saat ini kan tidak dalam situasi normal, apalagi global. Solid saja belum tentu selesai, maka kalau reshuffle itu hak presiden,' katanya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

tempodotco /  🏆 12. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Tanggapi Isu Reshuffle Kabinet Jokowi, Aria Bima PDIP: Segera SajaTanggapi Isu Reshuffle Kabinet Jokowi, Aria Bima PDIP: Segera SajaPolitikus PDIP Aria Bima menanggapi isu reshuffle kabinet pemerintahan Presiden Jokowi. Dia menyampaikan pesan begini.
Baca lebih lajut »

Jokowi Tiba di NTB Sore Ini, Lihat Siapa yang MenyambutJokowi Tiba di NTB Sore Ini, Lihat Siapa yang MenyambutSejumlah pejabat tinggi di daerah menyambut kedatangan Presiden Jokowi di Kabupaten Bima.
Baca lebih lajut »

Presiden Akan Resmikan Perumahan Relokasi Korban Banjir BimaPresiden Akan Resmikan Perumahan Relokasi Korban Banjir BimaPresiden Joko Widodo akan berkunjung ke Bima, pekan ini. Orang nomor satu itu akan meresmikan perumahan relokasi korban banjir dan meninjau pasar Bolo.
Baca lebih lajut »

Wacana Presiden Jokowi Reshuffle Menteri NasDem di Rabu Pon, Begini Kata DemokratWacana Presiden Jokowi Reshuffle Menteri NasDem di Rabu Pon, Begini Kata DemokratPresiden Jokowi kembali menggulirkan wacana akan melakukan reshuffle sejumlah menteri pada akhir tahun 2022. Reshuffle itu disebut akan menyasar dua menteri dari Partai NasDem.
Baca lebih lajut »

Elit Nasdem Sentil Djarot, Sebut Tidak Etis Menyuruh Presiden Jokowi Evaluasi MenteriElit Nasdem Sentil Djarot, Sebut Tidak Etis Menyuruh Presiden Jokowi Evaluasi MenteriWakil Ketua Umum Partai Nasdem, Ahmad Ali menegaskan Presiden Jokowi tidak mempunyai kewajiban untuk memberitahu tentang evaluasi kinerja para menteri yang ada dikabinet.
Baca lebih lajut »

Riwayat Reshuffle Kabinet Periode 2 Presiden Jokowi, Ada Menteri yang Akan Dicopot Lagi?Riwayat Reshuffle Kabinet Periode 2 Presiden Jokowi, Ada Menteri yang Akan Dicopot Lagi?Selama periode ke-2 memerintah, Presiden Jokowi sudah melakukan 3 kali reshuffle kabinet. Adakah reshuffle ke-4 segera?
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-03 20:56:33