Di sini kejebak nggak bisa pulang. Nggak bisa pulangnya karena barang nggak bisa kebawa. Kan belanja buat jualan. Jadi nggak bisa kejual. Belanja Rp 70 jutaan, uang nggak muter. Uang nggak bisa muter, bingung,'. via detikfinance
- Pedagang pakaian eceran asal Tasikmalaya, Maya mengeluh rugi karena Pasar Tanah Abang tutup hingga Sabtu 25 Mei imbas kericuhan demo 22 Mei. Dia tak bisa berjualan karena pasokan barang tertahan di Pasar Tanah Abang yang tutup.
Dengan modal belanja barang Rp 70 juta, harusnya ia bisa memperoleh pendapatan dari penjualan barang tersebut hingga Rp 120 juta. Namun, proyeksi itu sirna lantaran ia tak bisa menjual barang yang telah dibelanjakannya tersebut. Sayangnya kini dia tak bisa memutar uangnya untuk memanfaatkan momentum ramadhan dalam mengais rezeki. Padahal bulan ramadhan biasanya dagangannya selalu laku, terutama baju koko.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Pedagang Tanah Abang Pilih Tutup Toko
Baca lebih lajut »
Ricuh Tanah Abang, Pedagang Pasar Kehilangan Potensi Rp200 Miliar
Baca lebih lajut »
Pasar Tanah Abang Blok A Ditutup Antisipasi KericuhanPenghentian aktivitas Pasar Tanah Abang rugikan pedagang hingga belasan juta.
Baca lebih lajut »
Pedagang dan Buruh Angkut Pasar Tanah Abang MerugiPedagang dan buruh angkut berharap kericuhan diakhiri.
Baca lebih lajut »
Hari Ini Ditutup, Pedagang Pasar Tanah Abang MerugiSelama Ramadhan hingga Lebaran, perputaran uang di Pasar Tanah Abang naik 300 persen
Baca lebih lajut »
Usai Bentrok, Warga Masih BerjagaUsai bentrokan di kawasan Petamburan, Tanah Abang, Jakarta Pusat, Selasa (21/5) malam, massa masih berkumpul di sejumlah titik di kawasan Tanah Abang, salah satunya di perempatan Tanah Abang-Cideng.
Baca lebih lajut »
Curhat PKL Tanah Abang Usai Aksi 22 Mei: Kalau Nggak Jualan, Kita Nggak MakanUsai Aksi 22 Mei, PKL Tanah Abang, Jakpus, kembali membuka lapak mereka. Mereka tidak khawatir akan ada rusuh susulan, demi menyambung hidup untuk keluarga.
Baca lebih lajut »
Imbas Demo Ricuh, Pusat Perbelanjaan Tanah Abang Tutup Sampai...Aktivitas perdagangan di Pasar Tanah Abang Blok A-G sampai pagi ini masih terlihat sepi pasca ricuh dalam demo 22 Mei 2019...
Baca lebih lajut »
Sudah Kondusif, TransJakarta Masih Setop Rute Tanah AbangRute TransJakarta yang melalui Tanah Abang masih disetop operasionalnya mengingat kerusuhan dalam aksi 22 Mei.
Baca lebih lajut »
Pasar Jaya: Tanah Abang Ditutup Situasional Hingga 25 MeiPasar Tanah Abang akan dibuka kembali jika kericuhan tak lagi meletup.
Baca lebih lajut »
Imbas Aksi 22 Mei, Dua SPBU Pertamina Masih Belum BeroperasiHingga Kamis siang 2 SPBU di sekitar Tanah Abang dan Petamburan masih tak beroperasi.
Baca lebih lajut »