Tambahan 26 positif COVID-19 di Probolinggo didominasi karyawan pabrik

Indonesia Berita Berita

Tambahan 26 positif COVID-19 di Probolinggo didominasi karyawan pabrik
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 37 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 18%
  • Publisher: 78%

Tambahan 26 warga yang terkonfirmasi positif COVID-19 di Kabupaten Probolinggo yang dirilis Satgas Percepatan Penanganan COVID-19 didominasi oleh karyawan pabrik rokok PT SECCO Nusantara yakni sebanyak 16 orang.

Iustrasi: Suasana di depan pabrik rokok PT SECCO Nusantara yang karyawannya terpapar virus corona, namun tetap beroperasi Probolinggo, Jawa Timur - Tambahan 26 warga yang terkonfirmasi positif COVID-19 di Kabupaten Probolinggo, Jawa Timur yang dirilis Satgas Percepatan Penanganan COVID-19 hingga Selasa malam didominasi oleh karyawan pabrik rokok PT SECCO Nusantara yakni sebanyak 16 orang.

"Dari 26 tambahan itu secara rinci yakni 16 orang karyawan PT SECCO Nusantara, empat orang tenaga kesehatan, dan lima orang suspek dengan hasil tes cepat reaktif, serta satu orang meninggal dunia," kata Juru Bicara Ketua Satgas Percepatan Penanganan COVID-19 Kabupaten Probolinggo dr. Shodiq Tjahjono di kabupaten setempat.

Menurutnya 16 orang karyawan pabrik rokok yang dinyatakan positif virus corona itu langsung dikarantina untuk melakukan isolasi agar bisa mengurangi risiko penularan lebih lanjut. "Kemudian mereka yang masuk dalam kategori OTG akan ditangani oleh tim medis Kabupaten Probolinggo, sedangkan untuk kontak eratnya sudah dilakukan tes cepat dan hasilnya non-reaktif," tuturnya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

antaranews /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Dua Penyintas Covid-19 di Eropa Kembali Kena Covid-19 |Republika OnlineDua Penyintas Covid-19 di Eropa Kembali Kena Covid-19 |Republika OnlineSebelumnya, Hong Kong melaporkan kasus infeksi ulang Covid-19.
Baca lebih lajut »

Perusahan Disarankan Punya COVID Rangers, Semacam Satgas COVID-19 di KantorPerusahan Disarankan Punya COVID Rangers, Semacam Satgas COVID-19 di KantorCOVID Rangers bertugas memastikan seluruh penghuni kantor mematuhi protokol kesehatan COVID-19
Baca lebih lajut »

4 Provinsi Laporkan Nol Tambahan Kasus COVID-19 Hari ini4 Provinsi Laporkan Nol Tambahan Kasus COVID-19 Hari iniSementara itu, DKI Jakarta melaporkan penambahan kasus COVID-19 terbanyak hari ini yaitu mencapai 633 kasus.
Baca lebih lajut »

Bertambah 1.877, DKI Jakarta dan 3 Provinsi Lain Sumbang Tambahan Kasus COVID-19 di Atas 100Bertambah 1.877, DKI Jakarta dan 3 Provinsi Lain Sumbang Tambahan Kasus COVID-19 di Atas 100Berikut daftar provinsi dengan tambahan kasus konfirmasi COVID-19 terbanyak untuk hari ini.
Baca lebih lajut »

Bertambah 2.447, Ini 5 Provinsi yang Melaporkan Tambahan Kasus COVID-19 TerbanyakBertambah 2.447, Ini 5 Provinsi yang Melaporkan Tambahan Kasus COVID-19 TerbanyakHari ini, Selasa, 25 Agustus 2020 kembali bertambah kasus COVID-19 di Indonesia.
Baca lebih lajut »

Miralem Pjanic Dinyatatakan Positif Covid-19Miralem Pjanic Dinyatatakan Positif Covid-19Pemain Baru Barcelona, Miralem Pjanic dinyatakan positif terpapar virus corona sehingga belum bisa bergabung dengan klub Katalunya tersebut.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-04-26 08:32:26