Tambah 80 Pesawat pada 2023, Berikut Rencana Bisnis Lion Air Group TempoBisnis
TEMPO.CO, Jakarta - Lion Air Group menyatakan akan menambah armada pesawat yang beroperasi hingga sekitar 80 unit pada 2023. Presiden Direktur Lion Air Group Daniel Putut Kuncoro Adi mengatakan bahwa akan terus menambah armada penerbangan, sejalan dengan tingginya kebutuhan terhadap transportasi udara.Saat ini, sambung Daniel, penambahan armada yang sudah dilakukan oleh perusahaan masih baru 50 persen dari target.
Total unit armada itu dioperasikan oleh Wings Air, Batik Air, Super Air Jet, hingga Thai Lion Air.Selanjutnya: bisnis sektor penerbangan akan tetap ...Ke depan, Daniel memperkirakan bisnis sektor penerbangan akan tetap prospektif di tengah ancaman resesi global di 2023. 'Kami harus optimistis. Sekarang kami masih optimistis,' tutupnya. Di sisi lain, pemerintah menyebut kini pemulihan pada sektor penerbangan sektor domestik sudah mencapai sekitar 71 persen dari level prapandemi di 2019.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Lion Air Group Tambah Armada hingga 80 Unit Sampai 2023Lion Air Group berencana menambah armada pesawat yang beroperasi hingga sekitar 80 unit pada 2023.
Baca lebih lajut »
Lion Air Group Targetkan Penambahan 80 Unit Pesawat Sampai 2023, Progresnya Capai 50%Lion Air Group akan menambah armada pesawat hingga 80 unit sampai 2023. Hingga saat ini, penambahan jumlah armada itu sudah dilakukan sekitar 50 persen dari target.
Baca lebih lajut »
Lion Air Group Tambah hingga 80 Armada di 2023Lion Air Group mengakomodasi penambahan jumlah pesawat guna menghadapi naiknya permintaan pasar.
Baca lebih lajut »
Permintaan Naik, Lion Air Siap Tambah 80 Armada di 2023 | merdeka.comPresiden Direktur Lion Air Group Daniel Putu Kuncoro Adi optimis melihat potensi angkutan di transportasi udara pada 2023 mendatang. Untuk itu, pihaknya siap mengakomodasi penambahan jumlah pesawat guna menghadapi naiknya permintaan pasar.
Baca lebih lajut »
Pos Indonesia Gandeng Lion Air, Percepat Distribusi Produk dari Petani dan UMKMPos Indonesia Gandeng Lion Air, Percepat Distribusi Produk dari Petani dan UMKM TempoBisnis
Baca lebih lajut »
Pos & Lion Air Kongsian Garap Bisnis Ini, Bakal Makin Cuan?Perusahaan plat merah, Pos Indonesia Group melalui anak usahanya Pos Logistik Indonesia menggandeng Lion Air Group
Baca lebih lajut »