Tambah 68 Pasien, Sumbar Catatkan Rekor Jumlah Kasus Corona Harian

Indonesia Berita Berita

Tambah 68 Pasien, Sumbar Catatkan Rekor Jumlah Kasus Corona Harian
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 40 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 68%

Satu dari 68 pasien Covid-19 yang diumumkan hari ini adalah Bupati Padang Pariaman Ali Mukhni.

Provinsi Sumatera Barat memecahkan rekor baru jumlah kasus positif Covid-19 dalam satu hari pada Minggu .

Sebanyak 68 kasus baru ditemukan setelah Laboratorium Universitas Andalas Padang dan Laboratorium Veteriner Agam memeriksa 1.652 sampel.hanya 45 kasus yang ditemukan pada Jumat ."Hari ini ada 68 kasus baru positif Covid-19 di Sumbar," kata Juru Bicara Tim Gugus Tugas Covid-19 Sumbar Jasman Rizal yang dihubungiDari 68 kasus baru itu, satu di antaranya adalah Bupati Padang Pariaman, Ali Mukhni.

Menurut Jasman, kasus baru itu tersebar di 10 daerah di Sumbar yaitu Padang sebanyak 21 orang, Sawahlunto 6 orang, Kota Solok 2 orang, Padang Panjang 1 orang, Tanah Datar 11 orang. Kemudian Payakumbuh 6 orang, Padang Pariaman 11 orang, Agam 1 orang, Limapuluh Kota 3 orang dan Kabupaten Solok 6 orang.Untuk kasus sembuh bertambah 37 orang sehingga total jadi 1.043 orang.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

kompascom /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Ganjil Genap Sepeda Motor hanya Picu Angkutan Umum Tambah Penuh SesakGanjil Genap Sepeda Motor hanya Picu Angkutan Umum Tambah Penuh SesakRencana Pemprov DKI memberlakukan aturan pembatasan kendaraan dengan sistem ganjil genap untuk sepeda motor menuai pro kontra....
Baca lebih lajut »

Infinix Zero 8 Akan Tambah Persaingan Smartphone Gaming di IndonesiaInfinix Zero 8 Akan Tambah Persaingan Smartphone Gaming di IndonesiaInfinix Zero 8 diperkenalkan sebagai produk flagship pamungkas Infinix pada 2020 ini.
Baca lebih lajut »

Lampung Tambah Tiga Kasus Positif Covid-19 |Republika OnlineLampung Tambah Tiga Kasus Positif Covid-19 |Republika OnlineDinkes Lampung menyebut total kasus Covid menjadi 356 orang
Baca lebih lajut »

Tambah 2.090, Kasus Corona di RI Per 22 Agustus Jadi 151.498Tambah 2.090, Kasus Corona di RI Per 22 Agustus Jadi 151.498Kasus virus Corona (COVID-19) di Indonesia bertambah 2.090 per hari ini. Dengan demikian, total kasus virus Corona di Indonesia berjumlah 151.498.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-17 23:11:48