35 kasus baru tersebar di 8 Kecamatan yakni Tomoni 9 orang, Burau 7, Wotu 7, Malili 7, Tomoni Timur 2, Mangkutana 1, Angkona 1, dan Towuti 1.
kembali bertambah. Kali ini kasus tambahan sebanyak 35 orang, sehingga total pasien positif mencapai 189.
Juru Bicara Tim Gugus Tugas Percepatan Penanganan COVID-19 Kabupaten Luwu Timur, Masdin juga mengatakan ada tambahan 2 orang sembuh. Jadi akumulasi pasien sembuh dari Corona berjumlah 13 orang. "Dari total kasus yang terjadi di Luwu Timur sebanyak 189 positif dan 13 yang telah sembuh," ungkap Masdin, Rabu .Penambahan kasus baru tersebut berdasarkan data hasil swab yang diterima dari BBLK Makassar dan Laboratorium Patologi Klinik RSUP dr Wahidin Sudirohusodo Makassar. 35 kasus baru tersebut tersebar di 8 Kecamatan yakni Tomoni 9 orang, Burau 7 orang, Wotu 7 orang, Malili 7 orang, Tomoni Timur 2 orang, Mangkutana 1 orang, Angkona 1 orang dan Towuti 1 orang.
"Yang patut kita syukuri adalah semua pasien positif COVID-19 yang sedang menjalani perawatan dalam keadaan sehat walafiat. Kita berharap semua cepat sembuh agar bisa berkumpul kembali dengan keluarga mereka," harap Masdin.Sedangkan 2 orang yang dinyatakan sembuh hari ini, sebelumnya menjalani karantina selama 11 hari di RS I Lagaligo Wotu.
"Mereka adalah Armila dari Desa Lauwo Kecamatan Burau dan Ferawati dari Desa Beringin Jaya Kecamatan Tomoni," tutup Masdin.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Pasien COVID-19 sembuh di Papua Barat kini 35 orangJumlah pasien positif coronavirus disaese (COVID-19) di Provinsi Papua Barat yang sembuh terus bertambah dan kini mencapai 35 orang.\r\n\r\n"Data dari Raja ...
Baca lebih lajut »
Buka Rekrutmen, BPKH Butuh 35 Orang untuk Isi Berbagai PosisiBadan Pengelola Keuangan Haji (BPKH) membuka rekrutmen 35 orang untuk mengisi posisi asisten manajer, manajer, dan kepala...
Baca lebih lajut »
Kemenperin Targetkan Pengurangan Impor 35 Persen pada 2022 |Republika OnlineImpor harus memiliki nilai tambah sehingga membantu produktivitas dalam negeri
Baca lebih lajut »
Polisi Sita 87 Balon Udara Milik Warga, Salah Satunya Berukuran 35 MeterImbauan yang dilakukan Polres Ponorogo sejak sebulan terakhir dinilai efektif menekan jumlah penerbangan balon udara di wilayah itu.
Baca lebih lajut »
35 Ton Bawang Merah Ilegal Asal Malaysia Masuk BelawanAli Jamil, Kepala Badan Karantina Pertanian (Barantan), mengungkapkan pihaknya sedang menindaklanjuti kasus pemasukan ilegal 35 ton bawang merah asal Malaysia dengan pemeriksaan di Baratan
Baca lebih lajut »
Kementan Sita 35 Ton Bawang Merah Impor Ilegal Asal MalaysiaKementan melaporkan adanya 35 ton bawang merah yang masuk ke wilayah Indonesia tanpa melalui prosedur resmi.
Baca lebih lajut »