Menteri Pertanian (Mentan) periode 2019-2023 Syahrul Yasin Limpo (SYL) memohon doa kepada seluruh pihak menjelang sidang putusan Majelis Hakim terkait kasus ...
Menteri Pertanian periode 2019-2023 Syahrul Yasin Limpo bersama tim kuasa hukumnya saat ditemui usai sidang pembacaan tanggapan terhadap replik jaksa di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi Jakarta, Selasa .
Adapun sidang putusan Majelis Hakim terhadap kasus yang menyeret SYL sebagai terdakwa dijadwalkan pada Kamis pukul 10.00 WIB dan akan dipimpin oleh Hakim Ketua Rianto Adam Pontoh. "Namun apabila Majelis Hakim berpendapat lain, kami harap putusan yang seadil-adilnya terhadap kasus Pak SYL," ujar Koedoeboen.
Jaksa menuntut agar SYL dinyatakan terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana korupsi secara bersama-sama dan berlanjut, melanggar Pasal 12 huruf ePasal 18 Undang-Undang Nomor 31 Tahun 1999 tentang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi jo. Pasal 55 ayat ke-1 KUHP jo. Pasal 64 ayat KUHP.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Nawawi Pomolango Minta Susunan Hakim Tangani Kasus Gazalba Saleh Nanti Diganti: Hindari Terjebak Produk PutusanSelain mengganti majelis hakim, Nawawi meminta kepada majelis hakim agar kembali menahan Gazalba Saleh.
Baca lebih lajut »
Kubu SYL Mohon Hakim Buka Blokir Rekening SYL untuk Menafkahi KeluargaJPNN.com : Ketua tim kuasa hukum SYL, Djamaludin Koedoeboen, mengatakan kliennya menjamin rekening yang dimaksud tidak ada kaitannya dengan perkara dugaan ko
Baca lebih lajut »
SYL Minta Majelis Hakim Jatuhkan Putusan BebasMantan Menteri Pertanian (Mentan) Syahrul Yasin Limpo atau SYL membacakan nota pembelaan atau pledoi usai dituntut 12 tahun penjara oleh Jaksa Penuntut Umum (JPU) atas ka
Baca lebih lajut »
Kubu SYL Yakin Majelis Hakim akan Jadikan Pledoi sebagai Bahan Pertimbangan PutusanJPNN.com : Kubu eks Mentan Syahrul Yasin Limpo (SYL) yakin bahwa majelis hakim Pengadilan Tipikor Jakarta akan menjadikan pledoi sebagai bahan pertimbangan p
Baca lebih lajut »
Jelang Putusan, Majelis Hakim Diminta Pertimbangkan Pledoi SYLPenasihat Hukum Syahrul Yasin Limpo (SYL), Sri Sinduwati optimis Majelis Hakim Pengadilan Tipikor bakal menjadikan pledoi atau pembelaan kliennya sebagai bahan pertimbang
Baca lebih lajut »
Hakim Ragukan Keterangan Saksi Meringankan SYL karena Berbeda dengan Anak SYLHakim ragukan keterangan saksi meringankan Abdul Malik Faisal saat sidang korupsi karena beda dengan kesaksian anak SYL.
Baca lebih lajut »