Syahganda mendukung duet Anies-Cak Imin demi perubahan nasib bangsa yang lebih baik.
jpnn.com - PALEMBANG - Direktur Lembaga Kajian Publik Sabang-Merauke Circle Syahganda Nainggolan mendukung langkah Partai NasDem dan PKB yang menduetkan Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar sebagai kandidat presiden dan kandidat wakil presiden pada Pemilihan Presiden 2024.
Syahganda menyatakan pandangannya di sela-sela Kongres Alumni Sekolah Demokrasi, di Palembang, Sabtu . Syahganda lantas mengomentari sikap Partai Demokrat yang mencabut dukungan terhadap Anies di Pemilu 2024.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Duet Anies-Cak Imin Terbongkar, Sudirman Said: Anies Baswedan Dapat Tugas Pilih CawapresAnggota Tim 8 Koalisi Perubahan Sudirman Said menjelaskan Piagam Kerja Sama Tiga Partai partai koalisi memberikan tugas kepada bakal calon presiden (capres) Anies Baswedan untuk memilih bakal calon wakil presiden (cawapres) sebagai pendampingnya.
Baca lebih lajut »
Kecewa Duet Anies-Cak Imin, Kader Demokrat Rusak Baliho AHY-Anies di PatiKader DPC Demokrat Pati merusak baliho Anies-AHY di jalanan Kota Pati. Perusakan itu buntut kekecewaannya terhadap munculnya duet Anies-Cak Imin.
Baca lebih lajut »
PKS Tunggu Pernyataan Resmi Anies soal Kabar Cak Imin jadi CawapresIsu duet Anies dengan Cak Imin juga diisyaratkan dengan silaturahmi Anies dengan ibunda Cak Imin, Muhasonnah Hasbullah.
Baca lebih lajut »