Suyasa 'Serang' Adi Arnawa soal Badung Bagi-bagi Duit ke Daerah Lain

Suyasa Berita

Suyasa 'Serang' Adi Arnawa soal Badung Bagi-bagi Duit ke Daerah Lain
Adi ArnawaPilbup BadungApbd Badung
  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 80 sec. here
  • 9 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 56%
  • Publisher: 51%

Calon bupati Badung, Wayan Suyasa, mempertanyakan pengelolaan keuangan daerah oleh rivalnya, I Wayan Adi Arnawa, dalam debat Pilbup 2024.

detikBaliFoto: Paslon bupati-wakil bupati Badung saat debat ketiga Pilbup Badung 2024 pada Jumat malam. Calon bupati Badung nomor urut 1, Wayan Suyasa , mempertanyakan sikap cabup Badung nomor urut 2, I Wayan Adi Arnawa , dalam mengelola keuangan daerah seandainya terpilih menjadi bupati. Sebab, Suyasa mengatakan ada salah satu calon wakil gubernur Bali menjanjikan bakal membawa uang Badung ke daerah lainnya.

"Mohon maaf korelasinya karena ada yang berjanji memanfaatkan dana APBD Badung melalui PAD yang begitu besar, dibawa ke kabupaten lain dari paslon salah satu gubernur atau salah satu wakil gubernur. Bagaimanapun APBD Badung milik-hak masyarakat Badung," ungkap Suyasa dalam debat ketiga Pemilihan Bupati di The Trans Resort Bali, Jumat .

Di sisi lain, Adi Arnawa juga berjanji akan memanfaatkan anggaran daerah tepat guna untuk membangun infrastruktur dan kualitas sumber daya manusia di Badung."Kalau kami diberikan kesempatan, kami akan berikan uang untuk masyarakat Badung membangun infrastruktur. Persoalan kita banyak. Masalah macet, masalah air, sampah, ini perlu uang banyak. Semua masalah yang ada akan saya tuntaskan dalam lima tahun ke depan," kata Adi Arnawa.

Suyasa merespons tanggapan Adi Arnawa. Politikus Partai Golongan Karya itu menyebut Pemerintah Kabupaten Badung, saat Adi Arnawa masih menjabat sekda, semestinya tidak terlalu maksimal dalam menyumbang ke daerah lain sehingga menggerogoti kas keuangan sendiri. Dia bahkan heran melihat proposal masuk ke Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah Badung begitu banyak hingga Rp 19 ribu proposal dengan total nilai Rp 9 triliun.

Pilbup Badung 2024 diikuti dua kontestan. Adapun paslon nomor urut satu, yakni I Wayan Suyasa dan I Putu Alit Yandinata . Paslon ini diusung Partai Golkar, Gerindra, Nasdem, PAN, dan PSI. Kemudian, paslon nomor urut dua, yakni I Wayan Adi Arnawa-I Bagus Alit Sucipta . Paslon ini diusung PDIP, serta Demokrat, PBB, Perindo, dan Partai Gelora.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

detikcom /  🏆 29. in İD

Adi Arnawa Pilbup Badung Apbd Badung Pilkada 2024 Pilkada Bali Pilbup Badung 2024

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Debat Pilbup Badung: Adi Arnawa Pertanyakan Niat Suyasa Beri Insentif PPPKDebat Pilbup Badung: Adi Arnawa Pertanyakan Niat Suyasa Beri Insentif PPPKWayan Adi Arnawa mempertanyakan rencana I Wayan Suyasa memberikan insentif kepada PPPK saat debat ketiga Pilbup Badung 2024.
Baca lebih lajut »

Beberkan Data Kemiskinan, Adi Arnawa Sentil Gaji Suyasa Sewaktu Jadi DPRDBeberkan Data Kemiskinan, Adi Arnawa Sentil Gaji Suyasa Sewaktu Jadi DPRDWayan Adi Arnawa membeberkan angka kemiskinan di Badung berdasarkan data tahun 2022-2023. Ia menyentil gaji Wayan Suyasa saat menjadi anggota DPRD Badung.
Baca lebih lajut »

Adi Arnawa Optimistis Selesaikan Permasalahan Air di Badung Selatan pada 2025Adi Arnawa Optimistis Selesaikan Permasalahan Air di Badung Selatan pada 2025I Wayan Adi Arnawa optimistis bisa menyelesaikan persoalan krisis air bersih di wilayah Badung selatan pada 2025 jika terpilih dalam Pilbup Badung 2024.
Baca lebih lajut »

Singgung Ego Sektoral, Adi Arnawa Bakal Optimalkan Badung Command CentreSinggung Ego Sektoral, Adi Arnawa Bakal Optimalkan Badung Command CentreAdi Arnawa ingin mengoptimalkan keberadaan Badung Command Centre agar masyarakat dapat mengakses informasi dengan satu sistem yang terintegrasi.
Baca lebih lajut »

Adi Arnawa 'Jual' Program Bangun Jalan Atasi Macet di BadungAdi Arnawa 'Jual' Program Bangun Jalan Atasi Macet di BadungCalon bupati I Wayan Adi Arnawa berkomitmen membangun jalan baru untuk atasi kemacetan di Badung. Fokus pada pariwisata dan infrastruktur berkelanjutan.
Baca lebih lajut »

Bangun Ekowisata Badung Utara, Adi Arnawa: Sultan Jangan di Selatan SajaBangun Ekowisata Badung Utara, Adi Arnawa: Sultan Jangan di Selatan SajaCalon bupati Badung, I Wayan Adi Arnawa, menyoroti ketimpangan ekonomi antara selatan dan utara. Ia berkomitmen kembangkan ekowisata di Badung utara.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-19 18:27:57