SUV Pertama Ferarri Siap Hadir di Indonesia, Intip Bocorannya!

Indonesia Berita Berita

SUV Pertama Ferarri Siap Hadir di Indonesia, Intip Bocorannya!
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 Bisniscom
  • ⏱ Reading Time:
  • 32 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 16%
  • Publisher: 59%

Purosangue merupakan SUV pertama milik Ferarri yang debut pada 13 September 2022. Intip bocoran spesifikasi dan harganya.

Bagikan A- A+ Bisnis.com, JAKARTA – PT Eurokars Prima Utama siap memboyong SUV pertama Ferarri, yakni Purosangue dari negara asalnya Italia ke Indonesia.

"Ya, karena produk itu baru [Purosangue], memang untuk saat ini saya juga istilahnya belum liat produknya. Tetapi kan kami juga sudah diinfokan ya bahwa market [di Indonesia] itu ada dan pasti," ujar Nini kepada wartawan di Showroom Ferarri, Jakarta Pusat, Kamis . "Saya bisa bilang ini [Purosangue] kan pasti dicari orang, karena kan market SUV juga cukup tinggi di Indonesia," terang Nini.

Dari segi eksterior, Purosangue memiliki bodi aluminium 195,8 inci yang sangat mirip dengan coupe Roma Ferrari, sedangkan untuk interior Purosangue tentunya memakai material premium khas Ferarri.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

Bisniscom /  🏆 23. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

SUV Compact Mitsubishi Segera Meluncur 2023SUV Compact Mitsubishi Segera Meluncur 2023Mitsubishi XFC Concept menjadi tipe SUV compact pertama yang akan dirilis oleh Mitsubishi Motors tahun depan.
Baca lebih lajut »

Hyundai Mobis pasok modul untuk empat SUV listrik Mercedes-BenzHyundai Mobis pasok modul untuk empat SUV listrik Mercedes-BenzPembuat suku cadang mobil Korea Selatan Hyundai Mobis Co. baru-baru ini mulai memasok modul sasis untuk empat model kendaraan semua-listrik Mercedes-Benz AG ...
Baca lebih lajut »

Wuling Almaz RS EX, SUV Harga Terjangkau dengan Fitur PremiumWuling Almaz RS EX, SUV Harga Terjangkau dengan Fitur PremiumAlmaz RS menjadi debut Wuling Silver Global Logo di Indonesia. Konsep logo baru ini semakin menyatu dengan tampilan eksterior yang sporty dan grille futuristis.
Baca lebih lajut »

Sedan Diminati Lagi, Toyota Vios Terbaru MeluncurMobil sedan seolah tenggelam dibandingkan jenis lainnya, seperti LMPV atau SUV. Namun, penggemarnya tetap ada. Toyota meluncurkan All New Vios yang kini dilengkapi fitur TSS dengan harga Rp 300 jutaan. Kendara AdadiKompas
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-04 10:21:03