Susul Leclerc di Putaran Akhir Sprint Race, Verstappen Pimpin GP Emilia-Romagna

Indonesia Berita Berita

Susul Leclerc di Putaran Akhir Sprint Race, Verstappen Pimpin GP Emilia-Romagna
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 47 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 59%

Pembalap tim Red Bull, Max Verstappen berhasil menyusul pembalap Ferrari Charles Leclerc untuk memenangi Sprint Race.

Imola, Beritasatu.com – Pembalap tim Red Bull, Max Verstappen berhasil menyusul pembalap Ferrari Charles Leclerc untuk memenangi Sprint Race pengganti sesi kualifikasi balapan Formula 1 Grand Pric Emilia-Romagna, Sabtu .

Dengan demikian Max Verstappen bakal memimpin balapan yang akan berlangsung Minggu besok, diikuti Leclrec posisi dua, dan Sergio Perez posisi tiga. Dengan hasil ini Verstappen menambah delapan poin. Sedangkan Leclerc yang finis kedua menambah tujuh poin. Posisi ketiga diraih rekan setim Verstappen, Perez. Posisi keempat rekan setim Leclerc, Carlos Sainz.Sprint Race berlangsung sebanyak 21 putaran. Di awal putaran, Leclerc mampu melesat melewati Verstappen dan memimpin balapan selama 20 putaran.

Sempat terjadi bendera kuning, saat pembalap tim Alfa Romeo Zhou Guanyu melintir dan menabrak pembatasan lintasan. Leclerc yang memimpin sebanyak 20 putaran, mampu didekati Verstappen sejak putaran ke-19. Di putaran ke-20 saat memasuki area DRS, Verstappen melaju kencang melewati Leclrec, dan tak tertahankan hingga menuju garis finis.TAG: Formula 1 F1 2022 GP Emilia-Romagna Max Verstappen Charles Leclerc

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

Beritasatu /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Hasil Sprint Race F1 GP Emilia Romagna: Verstappen Juara, Leclerc P2Hasil Sprint Race F1 GP Emilia Romagna: Verstappen Juara, Leclerc P2Max Verstappen berhasil memenangi sprint race pertama musim ini di Formula 1 GP Emilia Romagna.
Baca lebih lajut »

Verstappen raih pole untuk sprint race GP Emilia RomagnaVerstappen raih pole untuk sprint race GP Emilia RomagnaMax Verstappen meraih pole position pertamanya musim ini untuk mengamankan posisi start terdepan sprint race Grand Prix Emilia Romagna Sabtu ...
Baca lebih lajut »

Kualifikasi Formula 1 Emilia Romagna: Verstappen Raih Pole buat Sprint RaceKualifikasi Formula 1 Emilia Romagna: Verstappen Raih Pole buat Sprint RaceMax Verstappen meraih pole position pertamanya musim ini untuk mengamankan posisi start terdepan sprint race Formula 1 Emilia Romagna.
Baca lebih lajut »

Verstappen Start Terdepan di Sprint Qualifying F1 GP Emilia RomagnaVerstappen Start Terdepan di Sprint Qualifying F1 GP Emilia RomagnaF1 GP Emilia Romagna akan digelar akhir pekan ini di Sirkuit Imola. Max Verstappe menyabet pole position untuk sprint qualifying.
Baca lebih lajut »

Hasil Sprint Race F1 GP Emilia Romagna: Verstappen Juara, Leclerc P2Hasil Sprint Race F1 GP Emilia Romagna: Verstappen Juara, Leclerc P2Max Verstappen berhasil memenangi sprint race pertama musim ini di Formula 1 GP Emilia Romagna.
Baca lebih lajut »

Verstappen raih pole untuk sprint race GP Emilia RomagnaVerstappen raih pole untuk sprint race GP Emilia RomagnaMax Verstappen meraih pole position pertamanya musim ini untuk mengamankan posisi start terdepan sprint race Grand Prix Emilia Romagna Sabtu ...
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-09 21:10:45