Survei Indometer: Prabowo dan Ganjar Bersaing Ketat di Puncak Elektabilitas Capres
PIKIRAN RAKYAT - Hasil survei yang dirilis oleh lembaga survei Indometer menunjukkan tingkat elektabilitas Menteri Pertahanan Prabowo Subianto terus bersaing ketat dengan Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo.
Temuan survei Indometer, Prabowo meraih elektabilitas 22,5 persen terpaut tipis dari Ganjar 22,1 persen. Di urutan ketiga nama Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan meraup elektabilitas 12,8 persen. Baca Juga: Final Thomas Cup 2022: Ginting Kalah Dramatis dari Lakhsya Sen, Indonesia Tertinggal 0-1 dari India Survei Indometer.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Ganjar Tak Datang di Halalbihalal DPD PDI-P Jateng, FX Rudyatmo: Memang Tak DiundangRudy memastikan, Ganjar Pranowo tidak diundang dalam acara halalbihalal DPD PDI-P Jateng. Ini penjelasannya.
Baca lebih lajut »
FX Rudy Pastikan Ganjar Tak Diundang Halal Bihalal PDIP JatengTerjawab sudah kenapa Ganjar Pranowo tak hadiri halal bihalal PDIP Jateng Sabtu lalu. Menurut Ketua DPC PDIP Solo, FX Hadi Rudyatmoko, Ganjar memang tak diundang dalam acara tersebut. Via detik_jateng
Baca lebih lajut »
Resmikan SLB Negeri 1 Demak, Ganjar Berharap Tenaga Pendidikan Bantu Siswa Jadi Mandiri - Kilasdaerah.kompas.comGubernur Jateng Ganjar Pranowo resmikan SLB Negeri 1 Demak sekaligus memberikan fasilitas pendidikan yang mumpuni untuk anak disabilitas
Baca lebih lajut »