Survei Indikator: Peningkatan Kepuasan terhadap Jokowi Berdampak pada Elektabilitas Prabowo

Indonesia Berita Berita

Survei Indikator: Peningkatan Kepuasan terhadap Jokowi Berdampak pada Elektabilitas Prabowo
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 SINDOnews
  • ⏱ Reading Time:
  • 15 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 9%
  • Publisher: 51%

Survei terbaru Indikator Politik Indonesia pada Desember 2022 menunjukkan ada korelasi antara tren kenaikan tingkat kepuasan terhadap Presiden Jokowi dengan elektabilitas...

Menurut survei itu, tren kepuasan terhadap kinerja Jokowi mempengaruhi elektabilitas Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto. Elektabilitas Prabowo ikut meningkat saat tren kepuasan terhadap kinerja Jokowi meningkat.“Yang menarik ini Pak Prabowo, awalnya nggak ada korelasi apapun dengan approval rating Pak Jokowi," ujar Direktur Indikator Politik Indonesia Burhanuddin Muhtadi saat memaparkan hasil survei, Rabu .Pada November 2022 elektabilitas Prabowo berada di angka 23%.

Namun pada Desember 2022, elektabilitas Prabowo ikut meningkat di angka 26,7% seiring dengan kenaikan kepuasan terhadap Jokowi di angka 71%.Survei ini melibatkan responden sebanyak 1.220 orang dengan wawancara tatap muka. Margin of error survei 2,9% dan tingkat kepercayaan 95%.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

SINDOnews /  🏆 40. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Disebut Trennya Naik, Survei Indikator Politik: Tingkat Kepuasan Terhadap Kinerja Jokowi Capai 71,3 PersenDisebut Trennya Naik, Survei Indikator Politik: Tingkat Kepuasan Terhadap Kinerja Jokowi Capai 71,3 PersenSementara yang menyatakan kurang puas ada di angka 23,6 persen.
Baca lebih lajut »

Survei Indikator: Elektabilitas Ganjar dan Prabowo Naik, Anies Menurun |Republika OnlineSurvei Indikator: Elektabilitas Ganjar dan Prabowo Naik, Anies Menurun |Republika OnlineTiga besar capres masih diduduki Ganjar, Prabowo, dan Anies Baswedan.
Baca lebih lajut »

Survei Indikator, Elektabilitas Ganjar-Erick Thohir Naik Jelang Pemilu 2024 | merdeka.comSurvei Indikator, Elektabilitas Ganjar-Erick Thohir Naik Jelang Pemilu 2024 | merdeka.comTerekam, angka elektabilitas duet kepala daerah dan menteri tersebut di bulan Desember 2022 di angka 35,4 persen. Sedangkan pada bulan November lalu, angka elektabilitas pasangan tersebut hanya di angka 30,4 persen.
Baca lebih lajut »

Duet Ganjar-Erick Unggul di Simulasi Survei Capres IndikatorDuet Ganjar-Erick Unggul di Simulasi Survei Capres IndikatorSurvei simulasi capres dan cawapres 2024 yang digelar Indikator Politik Indonesia menempatkan duet Ganjar-Erick unggul dari pasangan lain.
Baca lebih lajut »

Survei Indikator Politik: Kepercayaan Publik pada Polri Merosot Terendah karena Kasus Ferdy SamboSurvei Indikator Politik: Kepercayaan Publik pada Polri Merosot Terendah karena Kasus Ferdy SamboLembaga Indikator Politik merilis hasil survei terbaru mereka: Polri menduduki posisi kedua terbawah dalam kategori tingkat kepercayaan masyarakat pada lembaga negara.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-01 09:45:55